Pebrianti, Dewi (2022) Penerapan media lagu untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran bahasa Arab di MI At-Taqwa : Penelitian quasi eksperimen kelas III MI At-Taqwa Kabupaten Bandung. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
COVER_watermark (3).pdf Download (141kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK watermark.pdf Download (348kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI watermark (1).pdf Download (214kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
BAB I watermark.pdf Download (342kB) | Preview |
|
Text (BAB II)
BAB II watermark.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
Text (BAB III)
BAB III watermark.pdf Restricted to Registered users only Download (905kB) |
||
Text (BAB IV)
BAB IV watermark.pdf Restricted to Registered users only Download (933kB) |
||
Text (BAB V)
BAB V watermark.pdf Restricted to Registered users only Download (170kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA watermark.pdf Restricted to Registered users only Download (411kB) |
Abstract
Penelitian ini didasarkan pada permasalahan yang ditemukan oleh peneliti mengenai media pembelajaran yang diduga monoton sehingga siswa memiliki motivasi belajar yang rendah pada mata pelajaran bahasa Arab. Tujuan peneliti melakukan penelitian ini adalah ingin mengetahui dan mengukur seberapa besar motivasi belajar siswa pada mata pelajaran bahasa Arab sebelum dan sesudah menerapkan media lagu dikelas. Metode penelitian yang digunakan yaitu quasi eksperimen desain quasi experiment yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain non equivalent control group pretest posttest design. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sumber data didapat pada pengisian kuisioner yang diisi langsung oleh responden untuk mengetahui motivasi belajar responden. Motivasi belajar siswa sebelum menerapkan media lagu pada saat pembelajaran bahasa Arab adalah 0,306 di kelas eksperimen dan 0,138 di kelas kontrol. Setelah menerapkan media lagu ada kenaikan motivasi belajar di kelas eksperimen 0,306 menjadi 0,444 dan pada kelas kontrol mengalami penurunan motivasi belajar karena tidak menerapkan media lagu yang pada awalnya motivasi belajar siswa 0,138 menjadi 0,008 Berdasarkan data dari tabel anova nilai F hitung sebesar 0,995 dan nilai F tabel pada taraf kepercayaan signifikan 0,05 adalah 2,85. Dengan demikian F hitung = 0,995 < F tabel = 2,85 dengan tingkat signifikasi 0,324 > 0,05. Maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan media lagu dapat meningkatkan motivasi siswa.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Media lagu; motivasi belajar siswa; bahasa Arab di MI |
Subjects: | Arabic Educational Institutions, Schools and Their Activities > Project Methods Vocal Music > Songs |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | Dewi Pebrianti |
Date Deposited: | 20 Nov 2024 02:54 |
Last Modified: | 20 Nov 2024 02:54 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/100930 |
Actions (login required)
View Item |