Rahayu, Gina Sintia and Widiawati, Widiawati and Asih, Vemy Suci and Arsyad, Asep (2025) Prosedur pemberian kredit guna bhakti PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten (BJB) Kantor Cabang Pembantu Arjawinangun. Prosiding Artikel Mini Riset, 1 (2). pp. 1-10. (Unpublished)
|
Text (ARTIKEL)
03. Artikel Prosiding Vol 1 No 2 April 2025.pdf Download (808kB) | Preview |
Abstract
PT. Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Kantor Cabang Pembantu Arjawinangun memiliki program peminjaman salah satunya adalah BJB KGB (Kredit Guna Bhakti). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan prosedur perkreditan produk BJB Kredit Guna Bhakti guna pemberian kredit perorangan yang bisa dijadikan untuk keperluan konsumtif multiguna. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif dan pendekatan kualitatif. Teknik pengum¬pulan data primer yaitu wawancara dan dokumentasi, serta pengumpulan data sekunder, yaitu data tertulis yang berkaitan dengan pembahasan penelitian baik berupa arsip Bank BJB, brosur, formullir pengajuan pembiayaan, website yang berkaitan dengan pembahasan, serta buku yang berhubungan yang layak dijadikan referensi. Penelitian ini menunjukan bahwa Kredit Guna Bhakti adalah fasilitas kredit yang diberikan oleh Bank BJB untuk debitur berpenghasilan tetap yang gajinya telah disalurkan melalui Bank BJB atau tempat debitur bekerja telah memiliki perjanjian kerjasama dengan Bank BJB. Kredit ini dirasakan banyak manfaatnya terutama bagi masya¬rakat yang membutuhkan dana.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Econmics Financial Economics, Finance Administration of Economy Business Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen Keuangan Syariah |
Depositing User: | Mr. Deni Kamaludin Yusup |
Date Deposited: | 21 Apr 2025 03:24 |
Last Modified: | 21 Apr 2025 03:24 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/106358 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |