Penerapan model problem based learning berbasis literasi informasi untuk meningkatkan kemampuan menulis laporan deskriptif: Penelitian tindakan kelas di Kelas IV MI Al-Muttaqin Kab. Bandung

Somantri, Widya Amalia (1996) Penerapan model problem based learning berbasis literasi informasi untuk meningkatkan kemampuan menulis laporan deskriptif: Penelitian tindakan kelas di Kelas IV MI Al-Muttaqin Kab. Bandung. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (35kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (102kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (139kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (509kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (658kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (780kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (161kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (307kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh guru yang jarang menggali kemampuan menulis siswa secara mendalam. Siswa hanya mengisi lembar kerja siswa (LKS) atau soal-soal yang berkaitan dengan mata pelajaran IPS. Kemampuan IPS hanya diukur dari seberapa banyak siswa dapat menjawab soal-soal yang berhubungan dengan pokok bahasan. Guru tidak mengukur kemampuan literasi dalam mata pelajaran IPS sehingga guru hanya mengukur pengetahuan yang bersifat benar-salah seperti dalam soal-soal yang biasa diberikan. Siswa belum mampu menjelaskan fenomena sosial, tidak belajar mengeluarkan pendapatnya sendiri mengenai permasalahan sosial yang terjadi. Penelitian dilakukan untuk mengetahui realita proses pembelajaran siswa sebelum dan setelah diterapkan model Problem Based Learning berbasis literasi informasi serta untuk mengetahui kemampuan menulis laporan deskriptif siswa setelah diterapkan model Problem Based Learning berbasis literasi informasi pada siswa kelas IV MI Al-Muttaqin Kabupaten Bandung. Penelitian dengan model Problem Based Learning dilakukan untuk memperbaiki proses pembelajaran. Sebab pembelajaran dengan diterapkan model Problem Based Learning memusatkan siswa untuk membangun pemikirannya secara mandiri yang menghubungkannya dengan penggunaan informasi, sehingga model yang berbasis literasi informasi menjadikan siswa melek akan informasi yang biasanya dihubungkan dengan kemampuan dalam penggunaan teknologi informasi dan kepustakaan. Metodologi penelitian yang digunakan yaitu Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Reasearch) selama dua siklus dengan dua tindakan di setiap siklusnya. Penelitian ini dilakukan dengan empat tahap yaitu perencanaan (planning), pelaksanaan (acting), observasi (observing) dan refleksi (reflection). Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model Problem Based Learning berbasis literasi informasi dapat meningkatkan kemampuan menulis laporan deskriptif siswa yang ditunjukkan dengan perolehan nilai rata-rata dan persentase ketuntasan dari pra siklus hingga siklus II. Pada pra siklus diperoleh 43,33 (10%) dengan kategori sangat kurang, siklus I tindakan I 51,50 (30%) dengan kategori kurang, siklus I tindakan II 65,17 (63,33%) dengan kategori cukup, siklus II tindakan I 70,67 (80%) dengan ketegori baik dan siklus II tindakan II 78,00 (87,67%) dengan kategori baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kemampuan menulis laporan deskriptif; literasi informasi; madrasah ibtidaiyah; problem based learning
Subjects: Education, Research
Elementary Education > Elementary School
Elementary Education > Writing Skills for Elementary Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Widya Amalia Somantri
Date Deposited: 01 Oct 2018 07:33
Last Modified: 16 Jan 2019 04:08
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/13413

Actions (login required)

View Item View Item