Hubungan self-efficacy dengan kecemasan menghadapi dunia kerja: penelitian pada mahasiswa angkatan 2009 Fakultas Usuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Hidayat, Affan (2013) Hubungan self-efficacy dengan kecemasan menghadapi dunia kerja: penelitian pada mahasiswa angkatan 2009 Fakultas Usuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_COVER.pdf

Download (224kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_ABSTRAK.pdf

Download (299kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DAFTAR ISI.pdf

Download (207kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf

Download (441kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (924kB)
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (630kB)
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (511kB)
[img] Text (BAB V)
8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (220kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (211kB)

Abstract

Ushuluddin yang mengalami gangguan disorientasi cara berpikir dalam hal menanggapi prospek jurusan yang diambilnya, dalam hal ini biasnya pekerjaan yang berhubungan dengan jurusan pada Fakultas Ushuluddin. Faktor yang diteliti adalah self-efficacy yaitu keyakinan seseorang mengenai kemampuan yang dimilikinya dalam mengatur dan menampilkan suatu tindakan untuk menghasilkan suatu tampilan yang diharapkan (Bandura, 1997). Sedangkan faktor fisik yang diteliti adalah gangguan kecemasan yang ditampilkan melalui organ fisiologis seseorang, dimana seluruh bagian tubuh yang ada tidak dimanfaatkan secara maksimal dan sesuai porsinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara self-efficacy dengan kecemasan menghadapi dunia kerja pada mahasiswa angkatan 2009 Fakultas Ushuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Penelitian ini menggunakan teknik angket dan menggunakan penskalaan model likert yaitu untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang fenomena sosial (Sugiyono, 2011). Desain penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain korelasional yang bertujuan untuk menemukan ada tidaknya hubungan antara dua variabel yang diteliti (Sudjana, 1996 : 367). Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa dari 97 mahasiswa angkatan 2009 Fakultas Ushuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung yaitu terdapat hubungan negatif antara self-efficacy dengan kecemasan menghadapi dunia kerja pada mahasiswa angkatan 2009 Fakultas Ushuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung, dengan nilai korelasi sebesar -0,604 (korelasi tinggi) Pvalue = 0.00 < α = 0.5 dengan koefesien determinasi sebesar 36,4% artinya kecemasan menghadapi dunia kerja ditentukan oleh self-efficacy, sedangkan sisanya sebesar 63,6% ditentukan oleh faktor lain yang tidak terungkap dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Self Effeicaty; Kerja; Usuludin; Dunia;
Subjects: Conscious Mental Process and Intelligence > Communication Psychology
Applied Psychology > Counseling and Interviewing
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: rofita fita robi'in
Date Deposited: 07 Nov 2018 03:45
Last Modified: 07 Nov 2018 03:45
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/16098

Actions (login required)

View Item View Item