Pengaruh surat berharga dan pembiayaan bagi hasil terhadap Total Aset di PT Bank Syariah Bukopin Periode 2015 - 2018

Murbarani, Safriana (2019) Pengaruh surat berharga dan pembiayaan bagi hasil terhadap Total Aset di PT Bank Syariah Bukopin Periode 2015 - 2018. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (340kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (495kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4-bab1.pdf

Download (843kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (968kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (404kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (317kB) | Request a copy

Abstract

Bank yang sehat dan baik dalam keuangannya adalah bank yang dapat menjalankan fungsi – fungsi dengan baik, yaitu dapat menjaga dan memelihara kepercayaan nasabah atau masyarakat. Dalam penelitian ini lebih fokus ke Surat Berharga dan Pembiyaan Bagi Hasil yang salah satu alat untuk menambah pendapatan dan menambah Total Aset pada bank tersebut. Apabila Surat Berharga dan Pembiayaan Bagi Hasil meningkat, maka akan meningkatnya Total Aset, begitupun sebalimnya. Akan tetapi dalam beberapa triwulan pada PT Bank Syariah Bukopin periode 2015 – 2018 terdapat tidak sesuaian. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa pengaruhnya antara Surat Berharga terhadap Total Aset secara parsial, mengetahui pengaruh Pembiayaan Bagi Hasil terhadap Total Aset secara parsial dan Surat Berharga dan Pembiayaan Bagi Hasil terhadap Total Aset secara simultan pada PT. Bank Syariah Bukopin periode 2015 – 2018. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif yang dianalisis secara parsial yaitu analisis regresi sederhana, analisis koefisien korelasi, koefisien determinasi, dan uji t serta dianalisis secara simultan dengan analisis regresi berganda, korelasi berganda, dan uji f. Didukung oleh SPSS For Windows Versi 20.0 dimana data yang digunakan adalah data PT. Bank Syariah Bukopin periode 2015 – 2018. Berdasarkan hasil penelitian, menunjukan bahwa hasil analisis secara korelasi parsial untuk Surat Berharga sebesar -0,591 dan koefiseinnya sedang, nilai Pembiayaan Bagi Hasil 0,930 dan koefisiennya sangat kuat. Pengujian hipotesis menunjukan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Surat Berharga ; Pembiayaan Bagi Hasil; Total Aset
Subjects: Accounting > Financial Reporting
General Management > Financial Management
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Program Studi Manajeman Keuangan Syariah
Depositing User: Safriana Murbarani
Date Deposited: 16 Oct 2019 06:43
Last Modified: 16 Oct 2019 06:43
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/25430

Actions (login required)

View Item View Item