Darmalaksana, Wahyudin Mengatasi problem penulisan proposal penelitian untuk pencapaian karya ilmiah standar. Fakultas Ushuluddin UIN Sunan Gunung Djati Bandung. (Unpublished)
|
Text (Full Text)
EVALUASI HASIL LATIHAN.pdf Download (99kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengatasi problem penulisan proposal penelitian dengan pelatihan efektif untuk pencapaian karya ilmiah yang terstandar. Metode penelitian ini bersifat kualitatif dengan pendekatan partisipatoris. Hasil dan pembahasan penelitian ini adalah peserta latihan mampu mengikuti tahapan penulisan proposal dengan melampaui berbagai problem yang dihadapi sehingga tercipta hasil-hasil karya yang terstandar. Penelitian ini menyimpulkan bahwa, latihan penulisan proposal terbukti efektif. Rekomendasi penelitian ini adalah pelatihan efektif academic writing perlu mendapat perhatian serius dari lembaga pendidikan tinggi.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Academic Writing; Partisipatoris; Pelatihan Efektif; Proposal Penelitian |
Subjects: | Education, Research |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin |
Depositing User: | Dr. Wahyudin Darmalaksana |
Date Deposited: | 27 Apr 2020 01:28 |
Last Modified: | 27 Apr 2020 01:28 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/30541 |
Actions (login required)
View Item |