Pengembangan literasi lingkungan bermuatan nilai-nilai Islam melalui pembelajaran berbasis proyek

Farida, Ida and Hadiansah, Hadiansah (2018) Pengembangan literasi lingkungan bermuatan nilai-nilai Islam melalui pembelajaran berbasis proyek. LP2M, Bandung. ISBN 9-786025- 823374

[img]
Preview
Text
Buku 2018-2.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Ida Farida Peer-Buku Pengembangan Literasil.pdf

Download (72kB) | Preview

Abstract

Literasi lingkungan merupakan salah satu perwujudan internalisasi nilai nilai Islam dalam pribadi Muslim. Masyarakat yang memiliki literasi lingkungan berkarakter peduli lingkungan. Karakter peduli lingkungan dapat dilihat dari cara berpikir, bersikap, dan bertindak terhadap lingkungan. Karakter tersebut sangat terkait dengan nilai-nilai perilaku manusia yang berhubungan dengan Allah SWT, diri sendiri, sesama manusia, lingkungan, dan kebangsaan. Literasi lingkungan sudah seharusnya terus menerus ditumbuh kembangkan pada mahasiswa baik di pendidikan dasar dan menengah, maupun pendidikan tinggi. Posisi strategis tersebut dapat dimanfaatkan dengan mempersiapkan mereka melalui suatu program perkuliahan yang dapat membekalkan mereka literasi lingkungan melalui program pembelajaran berbasis proyek.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: literasi Lingkungan; Nilai-Nilai Islam; Pembelajaran
Subjects: Al-Qur'an (Al Qur'an, Alquran, Quran) dan Ilmu yang Berkaitan
Education > Miscellany of Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: Dr Ida Farida
Date Deposited: 17 May 2020 01:14
Last Modified: 26 Jan 2021 14:50
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/30975

Actions (login required)

View Item View Item