Visualisasi Pencapaian Kinerja Akademik Dosen UIN Sunan Gunung Djati Bandung berbasis Teknologi Informasi

Zulfikar, Wildan Budiawan and Irfan, Mohamad and Andrian, Ivan (2019) Visualisasi Pencapaian Kinerja Akademik Dosen UIN Sunan Gunung Djati Bandung berbasis Teknologi Informasi. Cetakan ke-1, 1 (I). UIN Sunan Gunung Djati, Bandung. ISBN 978-623-7036-98-2 (In Press)

[img]
Preview
Text
Book 2019.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Mutu pendidikan merupakan suatu hal yang sangat penting, salah satu faktor yang mempengaruhi mutu pendidikan adalah pengajar. Dalam pendidikan tinggi, pengajar/dosen memegang peranan yang sangat penting dalam kualitas lulusan. Untuk meningkatkan kualitas lulusan diperlukan dosen yang berkualitas, baik dalam hal penilaian terhadap mahasiswa maupun aspek pembelajaran lainnya. Salah satu cara untuk mengetahui kualitas pengajar/dosen dalam proses belajar mengajar yaitu dengan melakukan evaluasi kinerja terhadap dosen.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Mutu, Inference System Mamdani, Himpunan Fuzzy, Aplikasi Fungsi Implikasi, Komposisi Aturan, defuzzifikasi
Subjects: Computer Arts, Digital Arts
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Mohamad Irfan
Date Deposited: 23 Sep 2020 20:35
Last Modified: 23 Sep 2020 20:35
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/33617

Actions (login required)

View Item View Item