Motif Diri dan Pengelolaan Kesan Jamaah Persatuan Islam Kota Bandung dalam Dakwah dan Politik

Turmudi, Hamzah (2020) Motif Diri dan Pengelolaan Kesan Jamaah Persatuan Islam Kota Bandung dalam Dakwah dan Politik. Anida (Aktualisasi Nuansa Ilmu Dakwah), 20 (1). pp. 106-123. ISSN 1410-5705

[img]
Preview
Text
jurnal nasional_Motif diri dan pengelolaan kesan jamaah...pdf

Download (281kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Hamzah_peer 1&2_Motif Diri dan Pengelolaan Kesan Jamaah Persatuan Islam Kota Bandung dalam Dakwah dan Politik.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: https://journal.uinsgd.ac.id/index.php/anida/artic...

Abstract

Penelitian ini berupaya menganalisis motif diri dan pengelolaan kesan jamaah Persatuan Islam di Kota Bandung baik sebagai da’i maupun politikus. Penelitian dilakukan dengan pendekatan kualitatif melalui studi dramaturgis yang berupaya menggali refleksi paham keagamaan organisasi Persatuan Islam dalam bidang politik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motif diri menjadi da’i dan politikus bagi jamaah Persis didasarkan pada paham keagamaan dalam sudut pandang organisasi Persis yang memetakan lapangan konstitusional sebagai ruang jihad. Motif diri menjadi da’i dan politikus juga didasarkan pada spirit tajdid organisasi Persis yang melekat sejak kemunculan organisasi ini. Sementara itu, pengelolaan kesan baik sebagai da’i maupun politikus merujuk pada pandangan dan penilaian bahwa politik adalah jalan dakwah, dan dakwah adalah spirit politik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Motif Diri; Pengelolaan Kesan; Dakwah dan Politik; Persatuan Islam.
Subjects: Islam
Communities
Political Process > Programs and Ideologies of Parties
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Sosiologi
Depositing User: Mr. Andi Ruswandi, S.Pd.I
Date Deposited: 04 Feb 2021 13:02
Last Modified: 04 Feb 2021 13:02
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/36837

Actions (login required)

View Item View Item