Peran Pekerja Perempuan dalam Perkembangan Industri Rajut (Deskriptif tentang Karyawati Pekerja Industri Rajut di Binong Jati Kecamatan Batununggal Kelurahan Binong Kota Bandung)

Lyke Annisa Nurrohmah, Lyke (2015) Peran Pekerja Perempuan dalam Perkembangan Industri Rajut (Deskriptif tentang Karyawati Pekerja Industri Rajut di Binong Jati Kecamatan Batununggal Kelurahan Binong Kota Bandung). Diploma thesis, Perpustakaan UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (105kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (104kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (128kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (245kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (265kB)
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (136kB)
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (222kB)
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (106kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (106kB)

Abstract

Industri adalah kegiatan manusia dalam bidang ekonomi yang sifatnya produktif dan bersifat komersial untuk memenuhi kebutuhan hidup. Salah satu industri yang ada yakni industri rajut di Kota Bandung yang bertempat di daerah Binong Jati, pada setiap industri pasti banyak menyerap tenaga kerja, dan industri ini terdapat pekerja perempuan di dalamnya karena memang beberapa tahap pengerjaan produksinya ada yang khusus dikerjakan oleh perempuan, memang pekerja laki-laki lebih banyak akan tetapi hasil dari pengerjaan perempuan lebih baik dan rapi walaupun waktu dalam bekerjanya agak lebih lama. Maka dari itu para pekerja permpuan ini juga ikut berperan dalam perkembangan industri ini karena salah satu faktornya adalah dari barang yang dihasilkannya. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui 1). Untuk mengetahui bagaimana industri rajut berkembang pada masyarakat Binong Jati. 2). Bagaimana peran pekerja perempuan dalam perkembangan industri rajut di Binong Jati. Peneletian ini menggunakan teori Talcott Parsons yaitu definisi peran dalam konsepnya dengan teori A,G,I,L: A (Adaptation) masyarakat harus beradaptasi, G (Goal Attainment) memiliki tujuan yang sama, I (Integration) adanya kerja sama, L (Laten Maintenancy) pemeliharaan aturan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif pendekatan kualitatif, teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi dan analisis dokumen. Sumber data penelitian ini dibagi menjadi dua, yaitu primer dan sekunder. Sumber primer meliputi data profil daerah yang diteliti Binong Jati dan responden yang memberikan informasi sesuai yang diperlukan. Sumber data sekunder berupa buku atau literatur yang berkaitan dengan penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa industri rajut cukup berkembang di masyarakat karena adanya pertahanan dari para pengusaha rajut untuk tetap menjalankan usahanya serta terdapat juga koperasi untuk membantu keberadaan usaha ini. Selain dari pengusahanya peran dari para pekerja pun sangat berpengaruh dalam perkembangan industri ini karena dengan hasil rajut dan produksinya yang baik terutama yang dikerjakan oleh para pekerja perempuan membuat pemasaran yang semakin baik dan luas sehingga membuat rajutan dari Binong Jati ini semakin dikenal. Industri rajut di Binong Jati ini dapat terus berkembang karena adanya kebertahan dari para pengusaha rajut tersebut serta peranan dari pekerjanya. Adanya pekerja perempuan pada industri ini mampu membuktikan bahwa perempuan mempunyai peranan dalam perkembangan industri rajut dan dibuktikan dengan hasil produksi yang baik,dan semoga dengan semakin berkembangnya usaha ini juga mampu menyerap tenaga kerja yang lebih banyak lagi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pekerja Perempuan; Industri Rajut; Bandung
Subjects: Culture and Institutions > Sexual Sociology
Communities
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Sosiologi
Depositing User: Sopia Respiawati
Date Deposited: 04 Jul 2017 09:28
Last Modified: 04 Jul 2017 09:28
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/3907

Actions (login required)

View Item View Item