Penentuan kadar unsur hara(C, N, P, K), uji aktivitas antijamur dan enzim pada ekoenzim kulit buah jeruk (Citrus SP.), nanas (Ananas comosus), pepaya (Carica papaya L.)

Ruminah, Ruminah (2021) Penentuan kadar unsur hara(C, N, P, K), uji aktivitas antijamur dan enzim pada ekoenzim kulit buah jeruk (Citrus SP.), nanas (Ananas comosus), pepaya (Carica papaya L.). Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (20kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2-Abstrak.pdf

Download (215kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DaftarIsi.pdf

Download (146kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_Bab1.pdf

Download (334kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (571kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (417kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7-Bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (701kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (315kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (360kB) | Request a copy

Abstract

Ekoenzim adalah larutan hasil fermentasi kulit buah. Ekoenzim diduga memiliki kandungan unsur hara, aktivitas antijamur serta berbagai aktivitas enzim. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan kadar unsur hara karbon (C), nitrogen (N), fosfor (P), kalium (K), mengidentifikasi aktivitas antijamur terhadap jamur Phytophthora infestan, mengidentifikasi metabolit sekunder dan mengidentifikasi aktivitas enzim amilase serta fosfatase. Metode yang digunakan untuk analisis kadar karbon adalah Walkley Black dan analisis kadar nitrogen dengan metode Kjeldahl. Pada analisis kadar fosfor, sampel didestruksi terlebih dahulu dengan HCl kemudian diukur absorbansinya menggunakan Spektrofotometer UV-Vis. Sedangkan untuk analisis kadar kalium, sampel didestruksi dengan HNO₃ dan HClO₄ lalu kadarnya diukur menggunakan Spektrofotometer Serapan Atom (SSA). Uji aktivitas antijamur dilakukan menggunakan metode Poisoned food dan metode difusi. Sedangkan uji aktivitas enzim amilase dilakukan menggunakan metode Fuwa dan aktivitas enzim fosfatase menggunakan metode difusi. Kadar karbon diperoleh sebesar 1,88%, kadar Nitrogen sebesar 0,04% untuk kadar fosfor dan kalium sebesar 0,02% dan 1,04%. Hasil dari uji antijamur menunjukkan bahwa ekoenzim memiliki aktivitas terhadap antijamur pada konsentrasi 20, 40, 60 dan 80%. Identifikasi metabolit sekunder dilakukan terhadap ekoenzim dengan hasil positif mengandung flavonoid dan tanin. Uji aktivitas enzim pada ekoenzim menunjukkan hasil positif bahwa ekoenzim memiliki aktivitas enzim amilase dan fosfatase.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Antijamur; ekoenzim; enzim; kulit buah; Phytophthora infestan; unsur hara.
Subjects: Analytical Chemistry > Qualitative Analysis, Quantitavie Analysis of Chemistry
Biochemistry > Enzymes
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Kimia
Depositing User: Ruminah Ruminah
Date Deposited: 29 Dec 2021 07:27
Last Modified: 29 Dec 2021 07:27
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/39690

Actions (login required)

View Item View Item