Analisis realisasi anggaran belanja di Kecamatan Sodonghilir Kabupaten Tasikmalaya tahun 2017-2020

Ulpah, Amelia (2021) Analisis realisasi anggaran belanja di Kecamatan Sodonghilir Kabupaten Tasikmalaya tahun 2017-2020. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
COVER.pdf

Download (60kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAKK.pdf

Download (73kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI.pdf

Download (115kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (198kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (251kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (250kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (581kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (54kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB) | Request a copy

Abstract

Realisasi Anggaran adalah proses pelaksanaan segala sesuatu yang telah direncanakan dan dianggarkan sebelumnya, untuk melaksanakan program dan kegiatan. Realisasai Anggaran tertuang dalam Laporan Realisasi Anggaran (LRA). Kantor Kecamatan Sodonghilir yang terletak di jalan Sodonghilir-Puspahiang, Kecamatan Sodonghilir Kabupaten Tasikmalaya 46473. Kecamatan Sodonghilir merupakan perangkat kerja Pemerintah Daerah untuk tujuan pemberian layanan kepada masyarakat. Teori yang di gunakan oleh penulis dalam pnelitian ini adalah teori Indra Bastian (2010:239). Menurut Indra Bastian realisasi anggaran memiliki kegiatan utama yaitu: pencairan anggaran (Pengeluaran), realisasi pendapatan, dan pelaksanaan program. Dari masing-masing kegiatan tersebut masing masing memiliki 3 tahapan yaitu: tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan terakhir tahap penyelesaian. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui laporan dan proses pelaksanaan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja di Kecamatan Sodonghilir tahun 2017-2020. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis dalam penelitian ini yaitu metode penelitian Kualitatif. Jenis data yang digunakan yaitu data primer yang diperoleh melalui wawancara kepada bendahara, Kasubag program dan perencanaan keuangan dan aset, dan kepada bendahara barang. Data sekunder yang diperoleh dengan cara mengumpulkan dokumen yang diperlukan dalam penelitian ini terkait realisasi anggaran Belanja Kecamatan Sodonghilir. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa, Pertama, Realisasi Anggaran, realisasi anggaran di Kecamatan Sodonghilir selama tahun 2017-2020 mengalami fluktuasi terjadinya kenaikan dan penurunan yang cukup signifikan. Kedua, proses pelaksanaan Pencairan Anggaran (Pengeluaran) yaitu pertama pembuatan RKA (Rencana Kegiatan Anggaran) kemudian DPA. Dan pembayarannya terdiri dari dua pembayaran yaitu UP (Uang Persediaan) dan GU (Ganti Uang). Ketiga, pendapatan Kecamatan Sodonghilir yaitu bersumber dari APBD. Keempat pelaksanaan program, pelaksanaan program yang terendah di kecamatan Sodonghilir yaitu pada tahun 2019 dan 2020 dimana anggaran pada tahun 2019 hanya terealisasikan sebesar 83,62% dan tahun 2020 mencapai 92,71%. Hal ini terjadi karena ada beberapa mata anggaran tidak terserap pada tahun anggaran tersebut.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Realisasi Anggaran Belanja; Kecamatan Sodonghilir
Subjects: Public Administration
Administration of Economy
Accounting
Accounting > Advanced Accounting
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: Amelia Ulpah
Date Deposited: 27 Jul 2021 06:39
Last Modified: 27 Jul 2021 06:39
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/41019

Actions (login required)

View Item View Item