Muttaqin, Haris (2014) Rancang bangun sistem monitoring kkualitas air sungai menggunakan pH Meter dan Photodiode. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
1_cover.pdf Download (11kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK DAN DAFTAR ISI)
2_abstrak&daftarisi.pdf Download (200kB) | Preview |
|
Text (BAB I - IV)
3_bab1sd4.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Air adalah kebutuhan yang paling diperlukan oleh semua makhluk hidup. Kebutuhan akan air bersih saat ini semakin meningkat sebanding dengan tingginya tingkat pencemaran air. Suatu kualitas air dapat ditentukan dari milai suhu, salinitas, kekeruhan (salitasi), kadar oksigen terlarut, pH (keasaman), unsur hara, PO4, dan NO3. Nilai yang bisa diukur dengan cukup mudah seperti kekeruhan, pH dan suhu. Dan setiap jenis kualitas air memiliki alat ukurnya masing-masing. Tetapi kita sulit untuk menemukan alat ukur yang mampu mengukur jenis kualitas air secar bersamaan dalam 1 alat. Pada penelitian akan dibuat sebuah Sistem Monitoring air sungai menggunakan pH meter dan photodiode yang hasil nya ditampilkan pada layar LCD 16 x 2 . Alat ini dirancang dengan memanfaatkan mikrokontroler atmega8535 sebagai pengendali utama, dimana sensor pH dibuat berdasarkan perubahan nilai ADC dan photodiode sensor kedua yang dirancang berdasarkan perubahan tegangan pada nilai output. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan dengan sampel yang diambil secara acak menunjukkan bahwa sistem ini dapat bekerja sesuai fungsinya yaitu dengan selisih error 0,2 - 0,7 dalam setiap pengukurannya.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Alat Ukur; Kualitas Air; pH Meter; Photodiode; Atmega8535 |
Subjects: | Engineering > Measurement Specific Techniques of Agriculture > Water Conservation |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Teknik Elektro |
Depositing User: | Users 11 not found. |
Date Deposited: | 16 Feb 2016 06:32 |
Last Modified: | 28 Jun 2022 05:45 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/420 |
Actions (login required)
View Item |