Jaenudin, Jaenudin (2017) Penerapan dan Pembaharuan Hukum Islam dalam Tata Hukum Turki. Adliya: Jurnal Hukum dan Kemanusiaan. ISSN 1978-8312
|
Image
Cover Jurnal 2016.jpg Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
02. Jaenudin 2016.pdf Download (320kB) | Preview |
Abstract
Turki adalah sebuah negara modern yang bertransformasi Daulah Utsmaniyah. Sebagai sebuah negara modern, Turki dalam penerapan hukum tidak bisa lepas dari sistem Islam, akan tetapi juga telah banyak berubah sejak mulai diterapkannya sistem sekular. Sistem sekular diterapkan di Turki seiring dengan dihapuskannya sistem khilafah tahun 1924. Sejak itu Turki berubah menjadi negara modern dengan tampilan sekular. Akan tetapi hukum Islam di Turki tidak dapat dilepaskan seiring dengan perjalanan panjang Daulah Utsamniyah yang di antaranya adalah lahirnya majalah ahkam adliyah sebagai salah satu produk hukum Turki Utsmani.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Fikih (Fiqih, Fiqh), Hukum Islam History of Modern Near East and Middle East > History of Modern Turkey |
Divisions: | Fakultas Syariah dan Hukum > Program Studi Ilmu Hukum |
Depositing User: | Users 125 not found. |
Date Deposited: | 03 Oct 2017 06:09 |
Last Modified: | 03 Oct 2017 06:09 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/4363 |
Actions (login required)
View Item |