Peran Citizen Journalism dalam penyebaran informasi sekitar Kabupaten Purwakarta : Studi deskriptif pada akun instagram @Purwakarta.Update

Nugraha, Muhammad Agung (2023) Peran Citizen Journalism dalam penyebaran informasi sekitar Kabupaten Purwakarta : Studi deskriptif pada akun instagram @Purwakarta.Update. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (42kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (251kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (254kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (245kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (205kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (264kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (59kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (58kB) | Request a copy

Abstract

Purwakarata Update merupakan sebuah media penyebaran informasi di kabupaten Purwakarta yang memberikan informasi dan isu yang aktual seputar Purwakarta dan Cikampek. Purwakarta Update berfokus pada media online diantaranya Website, Instagram, Facebook dan juga youtube. Dalam segmentasinya Purwakarta update mendapatkan audien yang lebih banyak pada Sosial media Instagram. Di dalam penyebaran informasi melalui Instagram media Purwakarta Update Juga melibat citizen journalism sebagai Kontributor untuk mendapatkan sebuah informasi di sekitar kabupaten Purwakarta. Pelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kontribusi citzen Journalism didalam penyebaran informasi sekitar kabupaten Purwakarta, mengetahui bagaimana proses penyeleksian informasi yang dihasilkan oleh citizen journaslim, serta mengetahui bagaimana purwakarta update menjaga kredibilitas dan akurasi berita terhadap informasi yang dihasilkan oleh citizen journalism Teori yang digunakan pada penelitian ini adalah teori media baru yang dicetuskan Marsall Mc Luhan pada konsep “Desa Global” memiliki arti media baru akan membuat orang untuk terlibat lebih aktif atau lebih banyak dalam kehidupan orang lain.. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan menggunakan metode wawancara mendalam dengan lima narasumber. Pada penelitian ini menggunakan format deskriptif untuk menggambarkan, meringkas Menggambarkan, meringkas berbagai kondisi, dan situasi mengenai fenomena citizen journalism pada media Purwakarta Update Penelitian ini memperlihatkan fenomena citizen journalism pada media Purwakarta update dalam penyebaran informasi sekitar kabupaten purwakarta. Dapat ditemukan secara garis besar citizen journalism memiliki peran yang baik dalam penyebaran informasi sekitar kabupaten Purwakarta, serta membantu media dalam mendapatkan sebuah informasi mengenai sebuah peristiwa yang terjadi dikalangan masyarakat. Meski didalam penyebaran informasi pada media media purwakarta update mendpatkan distribusi dari citizen journalism, tim purwakarta update tetap mengutamakan aktual dan kredilitas terhadap informasi yang disebarkan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Jurnalisme Warga; Media Baru; Penyebaran informasi
Subjects: General Serial Publications in Indonesia
General Organizations in Indonesia
Journalism and Newspapers in Indonesia
Social Interaction, Interpersonal Relations > Media of Communication, Mass Media
Communications Telemunications
Communications Telemunications > Wireless Communications
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Jurnalistik
Depositing User: Muhammad Agung Nugraha
Date Deposited: 20 Jul 2023 02:38
Last Modified: 20 Jul 2023 02:38
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/71524

Actions (login required)

View Item View Item