Persfektif fiqh muamalah terhadap penetapan harga jual beli besi bekas di Desa Sukajadi Kec. Cisayong Kab.Tasikmalaya

Septyani, Endah (2014) Persfektif fiqh muamalah terhadap penetapan harga jual beli besi bekas di Desa Sukajadi Kec. Cisayong Kab.Tasikmalaya. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (259kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (619kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (448kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] Text (BAAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (325kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (998kB)

Abstract

Setiap muslim diperbolehkan untuk melakukan perdagangan ataupun jual beli asalkan tidak mengandung maisir,gharar, riba (magrib) di dalamnya. Begitupun dalam penetapan harga tidak boleh memanipulasi harga atau mengambil keuntungan lebih besar. Seperti halnya yang teijadi pada penetapan harga jual beli besi bekas di Desa Sukajadi Kec. Ciroyong Kab. Tasikmalaya yang sebagian masyarakatnya sebagai pengepul besi bekas. Harga jual beli besi-besi bekas itu biasanya Rp 4.100 /kg dari pegepul ke bandar, pengepul menghargai Rp 3.000 /kg kepada tukang rongsok. Setelah melakukan pengamatan temyata harga standar jual beli besi bekas itu Rp 4.100-/kg dari bandar dan pengepul menghargai kepada tukang rongsok itu seharusnya Rp 3.600-/kg, dan pengepul tidak boleh mengambil keuntungan lebih dari Rp 5.00 /kg sampai Rp.600/kg. Oleh sebab itu ,maka permasalahan ini dikaji dengan rumusan: bagaimana sesungguhnya mekanisme dalam penetapan harga jual beli besi bekas di desa sukajadi dan persfektif fiqih muamalah mengenai jual beli besi bekas di desa sukajadi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui mekanisme penetapan harga besi-besi bekas, untuk mengetahui persfektif fiqih muamalah mengenai jual beli besi bekas. Penelitian ini bertitik tolak dari kerangka pemikiran bahwa jual beli dalam islam haras adanya kejujuran, bahkan dalam hadist menyebutkan sesungguhnya Islam menekankan terciptanya pasar bebas dan kompetitif dalam transaksi jual beli. Akan tetapi semua bentuk kegiatan jual beli haras beijalan sesuai dengan prinsip -prinsip keadilan dan mencegah kezaliman sehingga kegiatan jual beli yang melanggar keadilan dan mendatangkan kezaliman dilarang oleh Islam,seperti monopoli, eksploitasi, penipuan, kecurangan dan perdagangan yang tidak sah lainnya. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian adalah studi kasus yang teijadi dilapangan, yakni menilai, memaparkan, menjelaskan, serta menganalisis jual beli besi bekas di Desa Sukajadi Kec. Cisayong Kab. Tasikmalaya. Sumberdata primemya adalah pengepul dan tukang rongsok. Jenis datanya bersifat kualitatif, data dikumpulkan dengan cara observasi, wawancara, dan studi kepustakaan. Data yang terkumpul diklarifikasikan,ditafsirkan, dan dianalisis.Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, diketahui bahwa mekanisme penetapan harga jual beli besi bekas ini mutlak dilakukan oleh pengepul. Para pengepul sebelum menetapkan harga mereka melihat terlebih dahulu harga yang diberikan oleh bandar kepada pengepul bara pengepul bisa menetapkan harga. Kemudian berdasarkan persfektif fiqih muamalah jual beli besi-besi bekas yang dilakukan pengepul dan tukang rongsok itu sah karena rakun dan syarat dalam jual beli besi-besi bekas itu sudah terpenuhi sesuai dengan syara akan tetapi sifat jual beli yang dilakukan pengepul bersifat gharar. Karena adanya ketidakjujuran yang dilakukan pengepul dalam menetapkan harga kepada tukang rongsok dan mengambil keuntungan melebihi harga yang telah ditentapkan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Persfektif Fiqh Muamalah; Penetapan Harga Jual Beli Besi Bekas;
Subjects: Islam > Islam and Economics
Fikih (Fiqih, Fiqh), Hukum Islam > Muamalat, Muamalah/Hukum Perdata Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Program Studi Muamalah
Depositing User: PKL6 SMKN 11 GARUT
Date Deposited: 28 Aug 2024 02:41
Last Modified: 28 Aug 2024 02:41
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/75984

Actions (login required)

View Item View Item