Pelaksanaan jual beli strawberi dengan sistem petik di Desa Alam Endah Ciwidey Kab. Bandung

Khodijah, Siti (2006) Pelaksanaan jual beli strawberi dengan sistem petik di Desa Alam Endah Ciwidey Kab. Bandung. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text
1_cover.pdf

Download (198kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2_abstrak.pdf

Download (520kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3_daftarisi.pdf

Download (350kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4_bab1.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (483kB)
[img] Text
8_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (408kB)

Abstract

Perdagangan atau perniagaan merupakan salah satu kegiatan usaha manusia untuk mcmenuhi hajat hidupnya, didalam melaksanakan kegiatan perdagangan hams dilakukan berdasarkan aturan-aturan yang telah ditetapkan baik menurut aturan syari'at (al-Qur'an dan Hadits), maupun aturan Muamalat. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana mekanisme jual beli strawberi dengan sistem petik, apa alasan-alasan pembeli dan penjual dalam melaksanakan jual beli strawberi sistem petik, bagaimana tinjauan fiqih muamalah terhadap pelaksanaan jual beli sh'awberi sistem petik, sehingga akan diketahui bagaimana penerapan hukum dalam fiqih muamalah. Penelitian ini bertolak dari peris tiwa yang terjadi di Desa Alam Endah Ciwidey Kab. Bandung, ditemukan aktivitas jual beli strawberi dengan sistem petik sehingga memerlukan analisis dalam hal ini yaitu tinjauan fiqih muamalah. Karena dalam Islam setiap bentuk muamalah harus sesuai dengan azas-azas dan dasar-dasar yang telah digariskan oleh syari'at Islam, serta harus sesuai dengan rukun dan syaratnya. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metodc studi kasus, dimana metode ini digunakan untuk mengumpulkan data serta menggambarkan kandungan data. Metode penehtian ini, menggunakan pendekatan kualitatif yakni pendekatan yang tidak memerlukan suatu penghitungan namun berdasarkan kualitas. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik observasi, wawancara, catatan lapangan, pengamatan dan studi kepustakaan. Dengan demikian, dapat disimpulkan, konsep batal dan fasad dalam muamalah sangat terkait dengan unsur yang ada dalam muamalah itu sendiri yaitu pada segi akadnya, serta unsur-unsur akad seperti Shighat, Aqidain, serta Ma'kad alaih. Juga syarat atau sifat-sifat yang harus terpenuhi dalam sebuah akad. Maka jual beli strawberi sistem petik yang terjadi di Desa Alam Endah Ciwidey Kab. Bandung, menurut fiqih muamalah tennasuk jual beli yang dilarang dan batal hukumnya karena terdapat unsur gharar, tidak tentu atau masih gelap), terdapat unsur mkhabarah (belum pantas untuk dipanen), serta terdapat unsur muhaqalah, yaitu menjual tanaman yang masih di kebun, sebab ada persangkaan riba di dalamnya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Fikih (Fiqih, Fiqh), Hukum Islam > Muamalat, Muamalah/Hukum Perdata Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Program Studi Muamalah
Depositing User: PKL6 SMKN 11 GARUT
Date Deposited: 23 Nov 2023 03:48
Last Modified: 23 Nov 2023 03:48
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/78357

Actions (login required)

View Item View Item