Analisis pengaruh inflasi, kurs, BI rate terhadap harga indeks saham syariah Indonesia periode 2016-2022

Yusuf, Nawaf (2023) Analisis pengaruh inflasi, kurs, BI rate terhadap harga indeks saham syariah Indonesia periode 2016-2022. Masters thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_COVER.pdf

Download (117kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DAFTAR ISI.pdf

Download (218kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf

Download (499kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (345kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (324kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (761kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (108kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (220kB) | Request a copy

Abstract

Harga saham adalah harga yang terjadi di pasar bursa pada saat tertentu yang ditentukan oleh pelaku pasar dan ditentukan oleh permintaan dan penawaran saham yang bersangkutan di pasar modal. Bursa Efek Indonesia (BEI) adalah sebuah wadah bagi perusahaan untuk menjual beli kepemilikan saham sehingga dapat mendapatkan sumber pendanaan untuk jangka panjang, mampu juga untuk mempertahankan kelangsungan usahanya kepada masyarakat umum atau investor, dan juga membantu investor dalam membeli atau menjual kepemilikan saham baik kepada investor lain maupun kepada perusahaan yang telah di beli sahamnya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan model analisis regresi linier berganda menggunakan metode historis yang bersifat kausal distributif, artinya penelitian yang dilakukan untuk menganalisis suatu keadaan yang telah lalu dan menunjukkan arah hubungan antar variabel, menggunakan data time series dengan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data selama 84 bulan dari tahun 2016-2022. Devinisi singkat dari inflasi adalah kecenderungan dari harga untuk menaik secara umum dan terus menerus. Kurs mata uang adalah catatan (Quotation) harga pasar dari mata uang asing (Foreign Curency) dalam harga mata uang domestik. Bunga bank dapat diartikan sebagai balas jasa yang diberikan poleh bank yang berdasarkan konvensional kepada nasabah yang membeli atau menjual produknya. Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) adalah indeks saham yang mencerminkan keseluruhan saham syariah yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI). Hasil dari penelitian ini secara parsial Inflasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga Indeks Saham Syariah Indonesia, Kurs berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga Indeks Saham Syariah Indonesia, BI Rate berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga Indeks Saham Syariah Indonesia dan secara simultan variabel Inflasi, Kurs, BI Rate secara berpengaruh Positif dan signifikan terhadap harga Indeks Saham Syariah Indonesia.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Inflasi; Kurs; BI Rate; Indeks Saham Syariah Indonesia;
Subjects: Financial Economics, Finance
Production, Industrial Economics > International Economic Development In Indonesia
Business
Divisions: Pascasarjana Program Magister > Program Studi Ekonomi Islam
Depositing User: Nawaf Nawaf Yusuf
Date Deposited: 15 Mar 2024 05:44
Last Modified: 15 Mar 2024 06:02
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/85678

Actions (login required)

View Item View Item