Pengaruh Financing to Deposit Ratio (FDR) dan Non Perfoming Financing (NPF) net terhadap Return On Equity pada PT. Bank Victoria Syariah Tbk periode 2017-2021

Nugraha, Nunu (2022) Pengaruh Financing to Deposit Ratio (FDR) dan Non Perfoming Financing (NPF) net terhadap Return On Equity pada PT. Bank Victoria Syariah Tbk periode 2017-2021. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (154kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (171kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (296kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (929kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (521kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (985kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (161kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (243kB)

Abstract

Salah satu indikator yang digunakan untuk mengukur kinerja suatu perusahaan untuk mencari sebuah keuntungan adalah Return On Equity (ROE) yang berfungsi mengukur return yang diperoleh dari investasi pemilik perusahaaan dalam bisnis tersebut Semakin tinggi Financing to Deposit Ratio semakin juga tinggi Return On Equity, namun semakin tinggi Non Perfoming Financing net akan semakin rendah Return On Equity. Namun terjadi perbedaaan teori ketika Financing to Deposit tinggi Retun On Equity tidak naik dan ketika Non Perfoming Financing net naik Return On Equity tidak turun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besar pengaruh Financing to Deposit Ratio secara parsial terhadap Return On Equity, pengaruh Non Perfoming Financing net secara parsial terhadap Return On Equity, dan pengaruh Finsncing to Deposit Ratio dan Non Perfomoing Financing net secara simultan terhadap Return On Equity pada PT. Victoria Syariah Tbk. Kerangka teori yang digunakan dalam penelitian ini sebagaimana diuraikan bahwa semakin tinggi Financing Deposit Ratio , maka semakin tinggi pula Return On Equity yang dihasilkan, sedangkan semakin tinggi Non Perfoming Financing net maka akan semakin rendah Return On Equity. Metode dalam penelitian ini yaitu digunakan metode deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan guna penelitian ini yaitu data sekunder yang merupakan laporan keuangan PT. Bank Victoria Syariah Tbk periode 2017-2021 yang bersumber pada website resmi. Berdasarkan hasil pada penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa : Financing to Deposit ratio berpengaruh secara parsial terhadap return On Equity. Non Perfoming Financing tidak berpengaruh secara parsial terhadap Return On Equity, dan Financing to Deposit Ratio dan Non Perfoming Financing secara stimultan tidak berpengaruh terhadap Return On equity pada PT. Bank Victoria syariah periode 2017-2021.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Financing to Deposit Ratio; Non Pefoming Financing net; Return On Equity
Subjects: Accounting
Accounting > Elementary Level of Accounting
Accounting > Financial Reporting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen Keuangan Syariah
Depositing User: Nunu Nugraha
Date Deposited: 07 Jun 2024 09:08
Last Modified: 07 Jun 2024 09:08
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/86426

Actions (login required)

View Item View Item