Konsep Pendidikan Rohani Sebagai Upaya Pengelolaan Mental Anak

Maslani, Maslani and Fitriyani, Annisa and Purnama, Asep and Salma, Ananda and Abdi, Andi Surya (2024) Konsep Pendidikan Rohani Sebagai Upaya Pengelolaan Mental Anak. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9 (2). ISSN 2477-2143

[img]
Preview
Text
2024 Sinta 4-Konsep Pendidikan Rohani.pdf

Download (130kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Turnitin_2024 Sinta 4_KONSEP PENDIDIKAN ROHANI SEBAGAI UPAYA PENGELOLAAN MENTAL ANAK.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pentingnya pendidikan dalam keluarga sebenarnya terletak pada pembentukan nilai-nilai pendidikan rohani, terutama melalui pengajaran agama kepada anak-anak karena pendidikan agama memiliki peran utama dalam membentuk perspektif hidup seseorang. Tujuan dari penelitian ini adalah yang pertama untuk memberikan pemahaman tentang definisi pendidikan rohani, kedua bertujuan untuk memberi pemahaman tentang konsep Pendidikan rohani sesuai Hadist Rasululloh SAW sebagai upaya pengelolaan mental anak. Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian pustaka (library research). Adapun hasil dari penelitian ini yaitu pendidikan rohani sejatinya dimulai dari lingkungan terkecil kehidupan yaitu lingkungan keluarga, bagaimana keluarga dan pengaruh orangtua menjadi titik tombak utama pendidikan rohani anak sebelum anak-anak tersebut terjun ke dunia luar yang lebih kompleks pergaulan dan masalah hidupnya.Oleh karena itu pada masa awal pendidikan seorang anak ini, jangan sampai orang tua salah dalam memberikan pendidikan kepada dirinya, karena itu akan berdampak untuk dimasa yang akan datang terutama pada mental anak itu sendiri.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: pendidikan, rohani, menta
Subjects: Conscious Mental Process and Intelligence
Elementary Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Maslani Maslani
Date Deposited: 25 Jun 2024 05:59
Last Modified: 25 Jun 2024 06:00
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/89212

Actions (login required)

View Item View Item