Rhamadan, Gilang (2024) Analisis hukum pidana Islam terhadap penerapan hukuman tindak pidana mengemis di muka umum dalam pasal 504 KUHP: Studi kasus di Kabupaten Bekasi). Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
1_Cover.pdf Download (241kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
2_Abstrak.pdf Download (368kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR ISI)
3_Daftar Isi.pdf Download (334kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
4_Bab I.pdf Download (869kB) | Preview |
|
Text (BAB II)
5_Bab II.pdf Restricted to Registered users only Download (854kB) |
||
Text (BAB III)
6_Bab III.pdf Restricted to Registered users only Download (459kB) |
||
Text (BAB IV)
7_Bab IV.pdf Restricted to Registered users only Download (524kB) |
||
Text (BAB V)
8_Bab V.pdf Restricted to Registered users only Download (318kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_Daftar Pustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (503kB) |
Abstract
Pada dua tahun terakhir dapat dilihat tingkat pengemisan meningkat pemerintah telah mengupayakan penegakan pasal 504 KUHP dengan membentuk dua peraturan daerah pendukung. Fakta yang terjadi dilapangan meningkat nya pengemisan mencerminkan ketidakefektifan penerapan pasal tersebut, sehingga dilapangan masih terlihat adanya pengemisan yang memaksa dan mengganggu ketertiban umum. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara rinci 1) Penerapan hukum terhadap tindak pidana pengemisan pada Pasal 504 KUHP, 2) Upaya dan kendala dalam penerapan pasal tersebut, dan 3) Analisis Hukum Pidana Islam terhadap penerapan pasal tersebut. Dengan fokus lokasi penelitian di Kabupaten Bekasi. Teori yang digunakan pada penelitian ini ialah diantaranya teori maslahah dengan teori ini peneliti melihat dibentuknya perda Kabupaten Bekasi membawa kemaslahatan bagi pelaku tindak pidana pengemisan, teori Jarimah peneliti melihat tindak pidana pengemisan di Kabupaten Bekasi tidak mencakup unsur-unsur jarimah, serta teori maqashid As-Syari’ah yang menjadi tujuan adanya hukum. Penelitian kali ini menggunakan metode-metode peneltian deskriptif kualitatif yang menerapkan pendekatan Yuridis Empiris atau kajian hukum lapangan. Jenis data yang digunakan data Kualitatif yang terdiri atas data primer, sekunder dan tersier. Teknik pengumpulan data melalui studi kepustakaan, lapangan dan dokumen dengan menggunakan metode analisis Deskriptif Kualitatif. Berdasarkan Hasil penelitian penerapan pasal 504 KUHP terhadap pelaku pengemisan pertama, melalui beberapa peningkatan yaitu komunikasi, sumber daya, disposisi, struktur birokrasi. Kedua, Kendala dalam penerapan pasal ini ialah Anggaran, keselamatan, sosialisasi. Adapun, upaya untuk mengatasi kendala tersebut yaitu dengan penambahan anggaran, meningkatkan sumber daya manusia, meningkatkan sosialisasi. Ketiga, Hukum Pidana Islam memandang penerapan pasal ini sebagai sebuah ketidakefektifan yang tidak sesuai dengan teori Jarimah, Maqashid Syari’ah dan teori Maslahah.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengemisan; Tindak Pidana; Hukum Pidana Islam |
Subjects: | Fikih (Fiqih, Fiqh), Hukum Islam > Hukum Pidana Islam, Jinayat Criminal Law > Criminal Procedure |
Divisions: | Fakultas Syariah dan Hukum > Program Studi Hukum Pidana Islam |
Depositing User: | Gilang Rhamadan |
Date Deposited: | 27 Aug 2024 06:19 |
Last Modified: | 27 Aug 2024 06:19 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/94101 |
Actions (login required)
View Item |