Pengembangan media digital pop up book berbasis Problem Based Learning untuk meningkatkan keterampilan pemecahan masalah peserta didik pada materi perubahan iklim

Nurfadillah, Elsya (2024) Pengembangan media digital pop up book berbasis Problem Based Learning untuk meningkatkan keterampilan pemecahan masalah peserta didik pada materi perubahan iklim. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_Cover.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_Abstrak.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_Daftar Isi.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] Text (BAB V)
8__BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Media pembelajaran digital pop up book berbasis problem based learning adalah suatu media pembelajaran yang mengarahkan peserta didik untuk dapat belajar dengan penyajian menarik. Penelitian ini bertujuan untuk adalah untuk mengetahui 1) Kelayakan media pembelajaran digital pop up book berbasis problem based learning; 2) Keterlaksanaan pembelajaran menggunakan media pembelajaran; 3) Peningkatan keterampilan pemecahan masalah setelah menggunakan media pembelajaran digital pop up book berbasis problem based learning. Penelitian ini menggunakan metode R&D dengan model ADDIE. Hasil penelitian ini adalah 1) Pengembangan media pembelajaran digital pop up book berbasis problem based learning layak digunakan sebagai media pembelajaran berdasarkkan validasi ahli media dan materi dengan koefisien validitas sebesar 1; 2) Keterlaksanaan pembelajaran menggunakan media pembelajaran digital pop up book berbasis problem based learning selama tiga pertemuan dengan persentase rata-rata sebesar 87,40% untuk guru dan 86,08% untuk peserta didik; 3) Peningkatan keterampilan pemecahan masalah setelah menggunakan media pembelajaran digital pop up book berbasis problem based learning dalam kegiatan pembelajaran dapat meningkatkan keterampilan pemecahan masalah peserta didik dengan nilai N-Gain sebesar 0,71.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Digital pop up book; pemecahan masalah; perubahan iklim; problem based learning;
Subjects: Education, Research
Physics > Physicists
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Fisika
Depositing User: Elsya Nurfadillah
Date Deposited: 10 Sep 2024 08:20
Last Modified: 10 Sep 2024 08:20
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/97751

Actions (login required)

View Item View Item