Pengembangan lembar kerja berbasis inkuiri pada sintesis polimer konduktif polianilin/CuO Sebagai elektroda lawan pada DSSC

Sidik, Yosi Yosiva (2024) Pengembangan lembar kerja berbasis inkuiri pada sintesis polimer konduktif polianilin/CuO Sebagai elektroda lawan pada DSSC. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung DJati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_Cover.pdf

Download (26kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_ABSTRAK.pdf

Download (113kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DAFTAR ISI.pdf

Download (60kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf

Download (213kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (473kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (254kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (54kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (175kB) | Preview

Abstract

Pendidikan pada abad ke-21 menitikberatkan peserta didik untuk dapat menyelesaikan masalah yang ada di lingkungan sekitar salah satunya mengenai pemanfaatan energi dalam kehidupan sehari-hari. Dalam ilmu kimia, hal ini dipelajari pada materi konservasi energi di tingkat Perguruan Tinggi. Pada penelitian ini pemanfaatan sel surya tipe DSSC dipelajari dan dikembangkan untuk menjadi sebuah bahan ajar berupa lembar kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sebuah lembar kerja berbasis inkuiri pada sintesis polimer konduktif polianilin/CuO sebagai elektroda lawan pada DSSC hingga dinyatakan valid dan layak digunakan sebagai bahan ajar. Selain itu, dilakukan uji karakterisasi dari hasil sintesis polianilin murni dan polianilin/CuO pada berbagai suhu (25\ \degc,\ 10\ \degc,\ dan\ 50\ \degc)\ Metode penelitian yang digunakan yaitu DBR (Design Based Research) dengan desain penelitian ADDIE. Hasil uji validasi dan uji kelayakan lembar kerja berturut-turut memiliki nilai r_{hitung} sebesar 0,79 (valid) serta 0,89 (sangat layak). Adapun karakteristik polianilin/CuO hasil sintesis diuji menggunakan uji FTIR dan SEM menunjukkan kesesuaian karakteristik dari polianilin/CuO berdasarkan teori yang ada. Sehingga, dapat dilaporkan bahwa lembar kerja yang dikembangkan valid dan layak digunakan menjadi sebuah bahan ajar praktikum dalam materi konservasi energi.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: chemistry learning; inquiry-based worksheets; DSSC; polyaniline/CuO; counter electrode
Subjects: Education, Research
Chemistry and Allied Science > General Publications of Chemistry
Analytical Chemistry > Qualitative Analysis, Quantitavie Analysis of Chemistry
Inorganic Chemistry
Organic Chemistry
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: Yosi Yosiva Sidik
Date Deposited: 20 Sep 2024 01:24
Last Modified: 20 Sep 2024 01:24
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/98445

Actions (login required)

View Item View Item