Evaluasi kinerja pegawai terhadap pelayanan publik pajak kendaraan bermotor di kantor SAMSAT Wilayah III Soekarno Hatta Kota Bandung

Amelia, Mely (2024) Evaluasi kinerja pegawai terhadap pelayanan publik pajak kendaraan bermotor di kantor SAMSAT Wilayah III Soekarno Hatta Kota Bandung. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (97kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (121kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftar isi.pdf

Download (127kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab i.pdf

Download (210kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab ii.pdf
Restricted to Registered users only

Download (314kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab iii.pdf
Restricted to Registered users only

Download (179kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab iv.pdf
Restricted to Registered users only

Download (381kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab v.pdf
Restricted to Registered users only

Download (120kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftar pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (249kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja pegawai dalam pelayanan publik terkait pajak kendaraan bermotor di Kantor SAMSAT Wilayah III Soekarno Hatta Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif untuk memperoleh pemahaman mendalam tentang bagaimana pelayanan publik dijalankan di kantor tersebut. Data dikumpulkan melalui wawancara dengan pegawai, observasi langsung, dan analisis dokumen terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun terdapat upaya dari pegawai untuk memberikan pelayanan yang baik, kinerja pelayanan publik di Kantor SAMSAT tersebut masih belum maksimal. Beberapa masalah utama yang diidentifikasi termasuk proses layanan yang belum efisien, komunikasi yang kurang efektif antara pegawai dan masyarakat, serta hilangkan pungli. Temuan ini mengindikasikan perlunya perbaikan dalam berbagai aspek pelayanan untuk meningkatkan kualitas layanan pajak kendaraan bermotor di kantor tersebut.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Evaluasi; Kinerja Pegawai; Pelayanan Publik
Subjects: Social Process
Public Finance > Taxes and Taxation
Public Administration > Public Administration in Indonesia
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: Mely Amelia
Date Deposited: 18 Nov 2024 01:04
Last Modified: 18 Nov 2024 01:04
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/101039

Actions (login required)

View Item View Item