Hubungan minat baca dengan kemampuan membaca pemhaman siswa kelas IV di Mi Al-Mujtahidin Kec.Padalarang Kab.Bandung Barat

Hidayat, Toyib Farhan (2025) Hubungan minat baca dengan kemampuan membaca pemhaman siswa kelas IV di Mi Al-Mujtahidin Kec.Padalarang Kab.Bandung Barat. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (268kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (202kB) | Preview
[img]
Preview
Text (SK BEASB PLAGIARISME)
3_skbebasplagiarism.pdf

Download (229kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
4_daftar isi.pdf

Download (206kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
5_bab 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (305kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
6_bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (331kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
7_bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (377kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
8_bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (660kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
8_bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (660kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
9_ bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (209kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
10_ daftar pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (289kB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
11_ lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (885kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh hasil wawancara yang dilakukan oleh peneliti di mi al-mujtahidin dengan wali kelas iv yaitu wali kelas iv mengungkapkan beberapa tantangan akibat rendahnya minat baca siswa yang berdampak pada kemampuan membaca pemahaman siswa,melihat fenomena ini peneliti tertarik untuk dikaji lebih mendalam dalam sebuah penelitian Tujuan penelitian ini yaitu : 1.Untuk mengetahui bagaimana kondisi minat baca siswa kelas IV di MI Al-MujtahidinKec.Padalarang Kab.Bandung Barat. 2.Untuk mengetahui bagaimana kemampuan membaca pemahaman pada siswa kelas IV pada proses pembelajaran di MI Baiturrahim Kec.Padalarang Kab.Bandung Barat. 3.Untuk mengetahui ada atau tidaknya hubungan antara minat baca dengan kemampuan membaca pemahaman siswa kelas IV di MI Al Mujtahidin Kec.Padalarang Kab Bandung Barat. Minat baca dapat diartikan sebagai kecenderungan untuk terlibat dalam aktivitas membaca secara sadar dan terarah, didorong oleh rasa kesenangan yang tinggi karena membaca dianggap menyenangkan serta bermanfaat (Meliyawati, 2016).Kemampuan membaca pemahaman adalah Proses yang kompleks melibatkan penggunaan berbagai kemampuan, baik yang berhasil maupun yang kurang berhasil. (Somadayo, 2016). Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan metode korelasional. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket dengan skala likert, dengan pernyataan yang diturunkan dari indikator minat baca dan membaca pemahaman. Penelitian ini melibatkan sampel sebanyak 21 responden dari siswa kelas IV MI Al-Mujtahidin. Analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan inferensial yang meliputi 1) uji normalitas, 2) uji linearitas, dan 3) uji korelasi. Hasil dari penelitian ini diperoleh bahwa ingkat minat baca siswa kelas IV MI Al-Mujtahidin diukur melalui tiga indikator : 1).Frekuensi dan Kuantitas Membaca 2).Kuantitas Sumber Bacaan 3).Keinginan Mencari Bahan Bacaan Berdasarkan pengukuran ini, minat baca mereka mencapai 33,3% dengan nilai ratarata 3 (pada skala 2,51-3,25), yang termasuk dalam kategori cukup. Kemampuan membaca pemahaman siswa kelas IV MI Al-Mujtahidin diukur dari empat indikator: 1).Memahami makna kata dalam konteks kalimat 2).Mengidentifikasi ide pokok dalam konteks paraghraf 3).Mengenali detail rincian penting dalam teks 4).Mampu membuat kesimpulan dari teks. Dari pengukuran ini, tingkat pemahaman membaca mereka mencapai 33,3% dengan nilai rata-rata 2,95 (pada skala 2,513,25), yang termasuk dalam kategori cukup. Hasil uji statistik menunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara minat baca dan kemampuan membaca pemahaman pada siswa kelas IV MI Al-Mujtahidin. Hal ini dibuktikan dengan nilai korelasi Pearson 0,993 yang lebih besar dari nilai tabel (0,4333), dan nilai signifikansi 0,001 yang lebih kecil dari 0,05. Tingkat hubungan kedua variabel ini termasuk dalam kategori cukup.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: minat baca; membaca pemahaman; korelasi; sekolah dasar
Subjects: Education
Education > Statistic of Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Toyib Farhan
Date Deposited: 06 May 2025 08:10
Last Modified: 06 May 2025 08:10
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/107280

Actions (login required)

View Item View Item