Faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian lewat media sosial Facebook: Studi pada mahasiswa UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Waehama, Miss Ruslina (2017) Faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian lewat media sosial Facebook: Studi pada mahasiswa UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_COVER.pdf

Download (278kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_ABSTRAK 2.pdf

Download (290kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DAFTAR ISI.pdf

Download (406kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf

Download (500kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (475kB)
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (736kB)
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (829kB)
[img] Text (BAB V)
8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (317kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA 8.pdf
Restricted to Registered users only

Download (421kB)

Abstract

Fenomena saat ini menunjukan bahwa keputusan pembelian lewat media sosial facebook belum obtimal oleh karena diduga oleh faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan yang terdiri dari bauran pemasaran, sikap, dan kepercayaan. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh variabel Bauran Pemasaran (X1), Sikap (X2), dan Kepercayaan (X3) terhadap Keputusan Pembelian lewat Media Sosial Facebook pada Mahasiswa UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mempeoleh data langsung yang dapat dihitung atau dikelola melalui statistik dengan alat bantu aplikasi SPSS versi 23. Teknik pengambilan sampel yang digunakan menggunakan pendekatan probability sampling yaitu proportionate stratified random sampling, pengguna metode ini karena telah memahami bahwa informasi yang dibutuhkan diperoleh dari kelompok sarana tertentu yang dapat memberikan informasi yang dikehendaki . adapun yang menjadi sampel yang digunakan untuk pengukuran kuesioner adalah 100 orang. Temuan penelitian menunjukan bahwa variabel bauran pemasaran, sikap, dan kepercayaan secara simultan signifikan berpengaruh terhadap keputusan pebelian bahwa Fhitung adalah 42,488 sedangkan Ftabel adalah 3,09. Sehingga Fhitung > Ftabel. Secara parsial hasil menunjukan bahwa variabel bauran pemasaran dengan thitung 5,864, sikap dengan thitung 2,470, dan kepercayaan dengan thitung 1,228, hasil ini menunjukan bahwa variabel bauran pemasaran paling berpengaruh besar terhadap keputusan pembelian menunjukan bahwa thitung 5,864 sedangkan ttabel adalah 1,985 maka thitung > ttabel. Berdasarkan koefisein determinasi menunjukan bahwa R square sebesar 57,0 % sedangkan sisanya 43,0% dipengaruhi oleh variabel lain.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Bauran Pemasaran; Sikap; Kepercayaan dan Keputusan Pembelian;
Subjects: General Management > Data Processing and Analysis of Management
General Management > Market Research, Market Analysis
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen
Depositing User: rofita fita robi'in
Date Deposited: 31 Jul 2019 06:30
Last Modified: 31 Jul 2019 06:30
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/22359

Actions (login required)

View Item View Item