Strategi media kampus dalam mempertahankan jurnalisme musik : Studi deskriptif pada media online Gilanada.Com dalam mempertahankan produktifitas dan eksistensinya sebagai media kampus berbasis jurnalisme musik

Kamil, M Ikhsan (2022) Strategi media kampus dalam mempertahankan jurnalisme musik : Studi deskriptif pada media online Gilanada.Com dalam mempertahankan produktifitas dan eksistensinya sebagai media kampus berbasis jurnalisme musik. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (24kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (15kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (43kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab 1.pdf

Download (359kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (19kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (49kB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan teknologi yang begitu cepat membuat pergeseran media massa. Dimana dalam menyebarluaskan informasi media massa menggunakan media online seperti web hingga media sosial. Hal ini memudahkan pembaca untuk mengakses informasi. Namun sebuah tantangan bagi media massa untuk dapat bersaing, agar tetap eksis dalam menyuguhkan informasi. Strategi sangat dibutuhkan bagi media massa untuk membuat perencanaan yang ideal agar tetap bertahan di tengah maraknya media massa berbasis online. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana strategi yang dilakukan oleh media kampus berbasis online Gilanada.com agar terus produktif sehingga dapat mempertahankan eksistensi. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif, yang mengungkap fenomena dalam bentuk kata-kata, kalimat atau gambaran secara lengkap dan detil. Pengumpulan data dilakukan dengan teknin wawancara dan observasi. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu: Pertama, mengenai strategi redaksi diawali dengan membuat perencanaan yang berisikan struktur kegiatan dalam satu bulan, sehingga para anggota menjalankan kegiatan seperti proses pencarian berita dengan acuan hasil dari perencanaan, dan diakhiri dengan evaluasi guna mencermati hal-hal yang patut diperbaiki kedepannya. Kedua, mengenai keterampilan anggota dimana para anggota baru diberikan pembekalan sebelum nantinya terjun untuk berkegiatan, para anggota memiliki inisiatif untuk belajar lebih dengan menambah referensi dari media lain, para anggota juga terampil dalam liputan kelapangan dengan persiapan sebelum kelapangan baik teknis maupun non teknis seta terampil dalam mengemas berita hasil liputan, keterampilan lainnya mencakup cara anggota menjalin relasi ke luar media dan mempengaruhi akses informasi dan pengalaman dari anggota Gilanada.com sendiri. Ketiga, mengenai bidang kreatif dengan mewadahi pemikiran anggota serta menjebatani pemikiran kreatif tersebut sesuai wadah yang sudah disediakan, para anggota juga mempunyai inisiatif yang baik dalam berketerampilan selain itu para anggota juga rajin dalam meningkatkan kreatifitas seperti melakukan latihan foto, menulis dan lainnya yang dilakukan oleh para anggota ketika mempunyai waktu luang, kreasi media sosial hingga design visual juga selalu diperhatikan baik oleh para anggota Gilanada.com.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Strategi; Media Kampus; Jurnalisme Musik
Subjects: General Management > Planning and Strategic Management
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Jurnalistik
Depositing User: M Kamil Ikhsan
Date Deposited: 21 Dec 2022 07:08
Last Modified: 21 Dec 2022 07:08
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/62012

Actions (login required)

View Item View Item