Pengaruh model pembelajaran RMS (Reading, Mind mapping and sharing) terhadap keterampilan berikir kritis siswa pada materi sistem pernapasan manusia

Mulyadi, Sephia Putri (2023) Pengaruh model pembelajaran RMS (Reading, Mind mapping and sharing) terhadap keterampilan berikir kritis siswa pada materi sistem pernapasan manusia. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (29kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (295kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (386kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (285kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (178kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (31kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (120kB) | Request a copy

Abstract

Kedudukan dan fungsi dalam kegiatan proses pembelajaran masih cenderung mendominasi oleh guru. Berdasarkan hasil observasi di SMP Negeri 1 Jatinangor, dalam proses pembelajaran siswa kurang aktif sehingga keterampilan berpikir kritisnya masih rendah dikarenakan belum menghadapi pembelajaran berbasis masalah yang menggunakan model RMS. Dipilihnya model Reading,Mind Mapping and sharing (RMS) bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis pengaruh model Reading,Mind Mapping and Sharing (RMS) terhadap keterampilan berpikir kritis siswa pada materi sistem pernapsan manusia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen.Desain penelitiannya adalah non-1quvalent control grup design. Teknik pengambilan sampel adalah teknik purposive sampling sehingga diperoleh dua sampel penelitian ini adalah siswa kelas VIII-C dan VIII-D sebagai kelas yang menggunakan model Reading, Mind Mapping, and Sharing (RMS) sebanyak 30 orang dan VIII-D sebanyak 30 orang tanpa model Reading,Mind Mapping and Sharing (RMS) .Instrumen yang digunakan adalah tes,lembar observasi,dan angket. Berdasarkan Hasil penelitian menunjukan keterlaksanaan pembelajaran pada aktivitas guru dengan menggunakan model Reading,Mind Mapping and Sharing (RMS) memliki proporsi keterlaksanaan rata rata sebesar 90,6% dengan kategori sangat baik, keterlaksanan aktivitas siswa memiliki keterlaksanaan sebesar 95% dengan kategori sangat baik. Kterampilan berpikir kritis siswa pada materi sistem pernapasan dengan menggunakan model RMS termasuk kategori tinggi dengan nilai N-Gain 0,75, pada siswa tanpa menggunakan model RMS termasuk kategori sedang dengan nilai N-Gain sebesar 0,69. Respon siswa terhadap model pembelajaran RMS pada materi sistem pernapsan manusia memiliki rata-rata sebesar 3,6 dengan kategori tinggi.Dengan demikian,model pembelajaran RMS Berpengaruh pada keterampilan berpikir kritis siswa.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: keterampilan berpikir kritis; RMS; Sistem pernapasan manusia
Subjects: Human Anatomy, Cytology, Histology > Respiratory Organs
Accounting > Education, Research of Accounting
Education and Research of Literatures
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Biologi
Depositing User: Sephia Putri
Date Deposited: 31 Oct 2023 02:25
Last Modified: 31 Oct 2023 02:25
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/81144

Actions (login required)

View Item View Item