Pengaruh motivasi pelatihan dan budaya organisasi terhadap kinerja pegawai pada Ditbinmas Polda Jabar

Kurniadi, Septian Dwi (2023) Pengaruh motivasi pelatihan dan budaya organisasi terhadap kinerja pegawai pada Ditbinmas Polda Jabar. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (80kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (23kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (315kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (472kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (762kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (592kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (847kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (216kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (314kB) | Request a copy

Abstract

Keberhasilan suatu institusi bergantung kepada kinerja sumber daya manusia yang lebih produktif, aktif memiliki semangat motivasi serta memiliki tingkat keterampilan yang mumpuni. Oleh karena itu, diperlukan beberapa upaya dalam mempertahankan sumber daya yang dimiliki oleh suatu institusi. Salah satu upaya yang harus dilakukan oleh suatu institusi terhadap kinerja sumber daya manusia yang dimilikinya diantaranya melalui motivasi dan pelatihan serta budaya organisasi Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Motivasi, Pelatihan, dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja pegawai. Populasi di Ditbinmas Polda Jabar yang berjumlah 65 pegawai maka teknik pengambilan sampel yang sesuai untuk penelitian ini adalah teknik pengambilan sampel jenuh. Hasil perhitungan analisa regresi diperoleh koefisien regresi X1 sebesar 0,319. Jadi ada hubungan yang searah antara Kinerja Pegawai dengan Motivasi. Artinya semakin baik (tinggi) Motivasi akan meningkatkan Kinerja Pegawai Ditbinmas Polda Jabar. Untuk variabel Pelatihan diperoleh koefisien regresi sebesar 0,664 Jadi ada hubungan yang searah antara Kinerja Pegawai dengan Pelatihan. Artinya semakin baik (tinggi) Pelatihan akan meningkatakan Kinerja Pegawai Ditbinmas Polda Jabar. Untuk variabel Budaya organisasi diperoleh koefisien regresi sebesar 0,237 Jadi ada hubungan yang searah antara Kinerja Pegawai dengan Budaya organisasi. Artinya semakin baik (tinggi) Budaya organisasi akan meningkatakan Kinerja Pegawai Ditbinmas Polda Jabar. Hasil perhitungan koefisien korelasi ganda ( R) diperoleh sebesar 0,794. Nilai korelasi Motivasi, Pelatihan, dan Budaya Organisasi dengan Kinerja Pegawai yang diperoleh berada pada rentang 0,60 -0,799 dan masuk dalam kategori kuat. Kinerja Pegawai memiliki hubungan yang erat dengan Motivasi, Pelatihan, dan Budaya Organisasi. Dari hasil perhitungan nilai koefisien determinasi (R2) diperoleh sebesar 0,631. Jadi Motivasi, Pelatihan, dan Budaya Organisasi memberikan kontribusi pengaruh sebesar 63,1% terhadap Kinerja Pegawai Ditbinmas Polda Jabar, sedangkan sisanya sebesar 36,9% dijelaskan oleh variabel-variabel lain di luar model penelitian.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Motivasi ;Pelatihan; Budaya Organisasi; Kinerja Pegawai;
Subjects: Econmics > General Publications of Economic
Administration of Economy
Administration of Economy > Administration of Communications
General Management > General Publications of Management
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen
Depositing User: Septian Dwi Kurniadi
Date Deposited: 09 Jul 2024 03:27
Last Modified: 09 Jul 2024 03:27
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/90305

Actions (login required)

View Item View Item