Pengaruh kualitas pelayanan pendaftaran haji terhadap kepuasan calon jemaaah di Kantor Kementerian Agama Kota Cimahi tahun 2024

Ariyani, Fivi Lutfi (2024) Pengaruh kualitas pelayanan pendaftaran haji terhadap kepuasan calon jemaaah di Kantor Kementerian Agama Kota Cimahi tahun 2024. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_Cover.pdf

Download (111kB) | Preview
[img] Text (ABSTRAK)
2_Abtrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (125kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_Daftar isi.pdf

Download (109kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
4_Bab 1.pdf

Download (341kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
5_Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (286kB)
[img] Text (BAB 3)
6_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (325kB)
[img] Text (BAB 4)
7_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (81kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8_Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (80kB)

Abstract

Pelayanan yang berkualitas bukan hanya mengantar atau melayani melainkan juga mengerti, memahami dan merasakan. Ciri pelayanan yang baik dapat memberikan kepuasan kepada jemaah yaitu memiliki karyawan yang professional, tersedia sarana dan prasarana yang baik, bertanggung jawab kepada jemaah. Dengan demikian, kualitas pelayanan haji dimasa datang akan ditentukan sejauh mana kemampuan pemerintah dalam mengatasi persoalan pelayanan haji. Pada pelayanan pendaftaran haji ini yaitu salah satu aspek penting karena mulai dari sini lah jemaah akan mengenal dan mendapatkan informasi yang dibutuhkan dan mendapatkan pelayanan yang baik. Berdasarkan hal tersebut maka tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah variabel kualitas pelayanan (X) berpengaruh terhadap varibel kepuasan (Y) pada pendaftaran haji di Kementerian Agama Kota Cimahi tahun 2024. Teori yang digunakan pada penelitian ini yaitu teori Menurut Parasuraman, Zeithaml, dan Berry yang di kutip dalam Tjiptono dan Chandra (2011, hlm 198) yang menyederhanakan dimensi kualitas pelayanan menjadi 5, diantaranya : Tangibles, Realibility, Emphty, Responsiveness, Assurance. Adapun teori kepuasan pelanggan menurut Tjiptono (2004, hlm 147) yang mengemukakan bahwa kepuasan pelanggan merupakan tingkat perasaan pelanggan setelah membandingkan kinerja atau hasil yang ia rasakan dibandingkan dengan harapan. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif yaitu penelitian yang menggunakan data numerik dan menekankan proses penelitian pada pengukuran hasil objektif yang menggunakan analisis regresi linier sederhana, uji koefisien determinasi (R-Square) serta uji T-Test (Parsial). Hasil Penelitian yang didapatkan yang menunjukkan pada analisis linier sederhana bernilai 0.257. Hasil dari uji koefisien determinasi (R-Square) sebesar 79.5% dan sisanya 20.5% dipengaruhi oleh variabel yang tidak diteliti. Dan hasil dari uji T-Test (parsial) sebesar 0.000 < 0.05. Maka, dapat dikatakan bahwa variabel kualias pelayanan (X) berpengaruh terhadap variabel kepuasan (Y).

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan; Kepuasan Jemaah
Subjects: Islam
Fikih (Fiqih, Fiqh), Hukum Islam > Haji
Fikih (Fiqih, Fiqh), Hukum Islam > Umrah
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Manajemen Haji dan Umrah
Depositing User: Fivi Lutfi Ariyani
Date Deposited: 15 Jul 2024 00:23
Last Modified: 15 Jul 2024 00:23
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/91503

Actions (login required)

View Item View Item