Hubungan implementasi digitalisasi madrasah dengan kinerja pendidik dan tenaga kependidikan : Penelitian di Madrasah Aliyah Negeri se-Kabupaten Bandung

Nurfalah, Diki (2024) Hubungan implementasi digitalisasi madrasah dengan kinerja pendidik dan tenaga kependidikan : Penelitian di Madrasah Aliyah Negeri se-Kabupaten Bandung. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_Cover.pdf

Download (138kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_Abstrak.pdf

Download (175kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_Daftar Isi.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_Bab 1.pdf

Download (572kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (310kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (399kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (686kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (222kB) | Request a copy

Abstract

Di era modern digitalisasi telah menjadi bagian integral dari transformasi dunia pendidikan, termasuk di lingkungan madrasah. Digitalisasi madrasah mencakup penggunaan teknologi informasi dan komunikasi untuk meningkatkan efisiensi administratif, mendukung pembelajaran, dan memperluas aksespendidikan. Namun, hadirnya sistem digitalisasi madrasah menjadi persoalan bagipendidik dan tenaga kependidikan. Kemampuan dalam mengoperasikan perangkat digital yang masih rendah serta tanpa adanya motivasi yang kuat akan berpengaruh terhadap keberhasilan madrasah. Hal demikian akan menurunkan semangat kerja, mempengaruhi produktivitas kinerja dan hasil yang dicapai akan tetap sama atau tidak terjadi peningkatan yang signifikan serta lebih parahnya menurunkan hasil yang akan dicapai.Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Untuk mengidentifikasi Implementasi Digitalisasi Madrasah di Madrasah Aliyah Negeri se-Kabupaten Bandung;(2) Untuk mengetahui Kinerja Pendidik dan Tenaga Kependidikan di Madrasah Aliyah Negeri se-Kabupaten Bandung;(3) Untuk menganalisis dan mengukur Hubungan Implementasi Digitalisasi Madrasah dengan Kinerja Pendidik dan Tenaga Kependidikan di Madrasah Aliyah Negeri se-Kabupaten Bandung.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis korelasi. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner yang dibagikan kepada 60 responden. Adapun Teknik analisis data yang dilakukan pada penelitian ini melalui tahapan uji instrument (validitas, reabilitas), uji analisis parsial per indikator, uji normalitas data, uji lineritas dan uji korelasi.Hasil penelitian menunjukan bahwa korelasi antara variabel X dan variabel Y, maka diperoleh angka koefiesien korelasi sebesar 0,526, termasuk dalam kategori 0,41 – 0,50 artinya terdapat hubungan “cukup besar atau cukup kuat”. Ini menunjukan bahwa di MAN se-kabupaten Bandung literasi digital, literasi teknologi dan literasi manusia telah diterapkan dengan baik. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara implementasi digitalisasi madrasah dengan kinerja pendidik dan tenaga kependidikan. Hasil dari perhitungan uji korelasi bahwa signifikan implementasi digitalisasi madrasah dengan kinerja pendidik dan tenaga kependidikan diperoleh 0,005 < 0,05. Kemampuan dan motivasi pendidik dan tenaga kependidikan di MAN se-Kabupaten Bandung terlaksana dengan baik Hasil perhitungan uji korelasi bernilai positif yang berarti jika implementasi. Artinya, semakin ditingkatkan digitalisasi madrasah maka kinerja pendidik dan tenaga kependidikan akan meningkat. Adapun kontribusi variabel X dengan Variabel Y sebesar 87,5%.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Implementasi Digitalisasi Madrasah; kinerja Pendidik; Tenaga Kependidikan
Subjects: Operations, Archieves, Information Centers
Ethics of Recreation, Public Performances, Communication
Public Performances
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Diki Nurfalah Diki
Date Deposited: 19 Aug 2024 04:06
Last Modified: 19 Aug 2024 04:06
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/93724

Actions (login required)

View Item View Item