Nurinayah, Afifah (2024) Pengaruh model pembelajaran ERCoRE Learning terhadap hasil belajar siswa pada materi interaksi makhluk hidup dengan lingkungan. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
1_Cover.pdf Download (196kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
2_Abstrak.pdf Download (182kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR ISI)
3_Daftar Isi.pdf Download (281kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf Download (287kB) | Preview |
|
Text (BAB II)
5_BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (518kB) |
||
Text (BAB III)
6_BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (420kB) |
||
Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (383kB) |
||
Text (BAB V)
8_BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (197kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (203kB) |
Abstract
Pembelajaran yang terpusat pada guru menyebabkan kebosanan dan kesulitan dalam kegiatan belajar. ERCoRE Learning membuat siswa menjadi lebih analitis dan kritis dalam menganalisa suatu informasi, bukan fokus mengingat sebuah teori atau rumus Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh model ERCoRE Learning pada peningkatan hasil belajar siswa materi interaksi makhluk hidup dengan lingkungan. Metode penelitian ini kuasi eksperimen desain penelitian non equivalen control group design. Variabel bebas penelitian ini model ERCoRE Learning, sedangkan variabel terikatnya peningkatan hasil belajar siswa. Pengambilan sampling dilakukan dengan teknik random sampling, 34 siswa pada kelas yang tidak menggunakan model ERCoRE Learning dan 34 pada kelas yang menggunakan model Pembelajaran ERCoRE Learning. Data dianalisis menggunakan n-Gain dan analisis statistik non-parametrik, uji normalitas, uji homogenitas dan uji t hasil penelitian menunjukkan nilai rata-rata dari hasil peningkatan hasil belajar pada kelas dengan dan tanpa menggunakan model ERCoRE Learning sebesar 0,77 kategori tinggi dan 0,32 kategori sedang nilai uji normalitas kelas dengan dan tanpa menggunakan model ERCoRE Learning sebesar 0,88 dan 0,015 maka dinyatakan berdistribusi normal hasil uji Independent samples T-test didapatkan sebesar 0,000 maka hO ditolak dan h1 diterima. Berdasarkan penelitian maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan model ERCoRE Learning direkomendasikan bagi guru pada pembelajaran IPA dalam kelas. Kata kunci: hasil belajar, interaksi makhluk hidup, lingkungan, ERCoRE Learning
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | hasil belajar; interaksi makhluk hidup; lingkungan; ERCoRE Learning |
Subjects: | Al-Qur'an (Al Qur'an, Alquran, Quran) dan Ilmu yang Berkaitan > Al-Qur'an dan Terjemahan dalam Bahasa Indonesia Biology > Education, Research, Related Topics of Biology Natural History of Organism > Organisms Characteristic of Specific Environments |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Afifah Afifah Nurinayah |
Date Deposited: | 23 Aug 2024 06:47 |
Last Modified: | 23 Aug 2024 06:47 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/94006 |
Actions (login required)
View Item |