Fauziyyah, Annisa Nur (2024) Pengaruh persepsi dan ekspektasi pada kualitas pelayanan terhadap kepuasan Nasabah Bank Syariah Indonesia (BSI) Kantor Cabang Bandung Suniaraja. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text
1_cover.pdf Download (138kB) | Preview |
|
|
Text
2_abstrak.pdf Download (524kB) | Preview |
|
|
Text
3_daftarisi.pdf Download (508kB) | Preview |
|
|
Text
4_bab1.pdf Download (577kB) | Preview |
|
Text
5_bab2.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
||
Text
6_bab3.pdf Restricted to Registered users only Download (628kB) | Request a copy |
||
Text
7_bab4.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
||
Text
8_bab5.pdf Restricted to Registered users only Download (671kB) | Request a copy |
||
Text
9_daftarpustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (560kB) | Request a copy |
Abstract
Persaingan pada bisnis perbankan sangat dipengaruhi oleh kemampuan bank memberikan pelayanan terbaik yang bermutu agar nasabah merasa puas. Hal ini menumbuhkan adanya persepsi dan ekspektasi masyarakat terhadap kualitas pelayanan pada perbankan syariah. Salah satunya pada Bank Syariah Indonesia (BSI) Kantor Cabang (KC) Bandung Suniaraja. Dengan adanya persepsi dan ekspektasi pada kualitas pelayanan, BSI KC Bandung Suniaraja terus mempertahankan dan meningkatkan kinerjanya supaya nasabah merasa puas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh persepsi dan ekspektasi pada kualitas pelayanan terhadap tingkat kepuasan nasabah BSI KC Suniaraja baik secara parsial maupun secara simultan. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan model penelitian analisis deskriptif. Dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linear berganda karena memiliki dua variabel independent (X) yaitu Persepsi pada Kualitas Pelayanan (X1) dan Ekspektasi pada Kualitas Pelayanan (X2), serta satu variabel dependen (Y) yaitu Kepuasan Nasabah. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa persepsi pada kualitas pelayanan berpengaruh signifikan secara parsial terhadap kepuasan nasabah dengan nilai thitung > ttabel (5,876 >1,984) dan nilai signifikansi 0,000 < 0,050. Begitu pula ekspektasi pada kualitas pelayanan terhadap kepuasan nasabah memiliki pengaruh signifikan secara parsial terhadap kepuasan nasabah dengan nilai > ttabel (2,660 > 1,984) dan nilai signifikan sebesar 0,009 < 0,050. Kemudian keduanya memiliki pengaruh secara simultan terhadap kepuasan nasabah dengan hasil uji f yang memiliki nilai fhitung 135,047 > ftabel 3,090 dan nilai signifikansi 0,000 serta nilai R2 sebesar 73%.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Perspektif; Ekspektasi; Kualitas Pelayanan; Kepuasan; |
Subjects: | Econmics > General Publications of Economic Econmics > Economists |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Annisa Nur Fauziyyah |
Date Deposited: | 10 Sep 2024 03:56 |
Last Modified: | 10 Sep 2024 03:56 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/97313 |
Actions (login required)
View Item |