Imani, Maulana Azhar (2024) Strategi manajemen pembelajaran tahfidz Al-Qur'an: Studi kasus Pondok Pesantren Modern Subulus Salam Kota Tegal. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
1_cover.pdf Download (203kB) | Preview |
|
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf Restricted to Registered users only Download (353kB) |
||
|
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf Download (334kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
4_bab1.pdf Download (803kB) | Preview |
|
Text (BAB II)
5_bab2.pdf Restricted to Registered users only Download (989kB) |
||
Text (BAB III)
6_bab3.pdf Restricted to Registered users only Download (677kB) |
||
Text (BAB IV)
7_bab4.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
||
Text (BAB V)
8_bab5.pdf Restricted to Registered users only Download (305kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (466kB) |
Abstract
Dalam suatu program kegiatan akan lebih tertata rapih dengan adanya manajemen. Pentingnya manajemen yaitu sebagai kunci kesuksesan dalam seluruh hal kegiatan termasuk dalam pendidikan. Pondok pesantren modern subulus salam kota tegal merupakan sebuah lembaga pendidikan baru yang berbasis pesantren yang merupakan pengembangan dari SMP Muhammadiyah 2 Margadana kota Tegal sebagai wadah untuk membina dan mendidik akhlak generasi muslim yang akhir-akhir ini semakin jauh dari tuntunan Al-Qur’an dan As-Sunnah, yang diakibatkan oleh makar dan tipu daya musuh-musuh islam melalui kecanggihan ilmu dan teknologi yang mereka ciptakan. Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk mengetahui manajemen pembelajaran tahfidz dan membentuk Strategi dengan program Tahfidz di Pondok Pesantren Modern Subulus Salam kota Tegal. Bahwa di Pondok Pesantren ini mempunyai keunggulan di bidang Tahfidz yang menciptakan para alumni yang multi tanlent atau multi guna, sehingga bisa menjadikan manfaat bagi diri sendiri maupun masyarakat dan berakhlak karimah atau berakhlak Qur’an dan berdaya guna. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data dengan tiga metode yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Subjek penelitian ini adalah pimpinan pondok pesantren modern subulus salam, asatidz Pondok Pesantren Modern Subulus salam, dan santri Pondok Pesantren Modern Subulus Salam kota Tegal. Analisis data dilakukan dengan memberikan makna terhadap data yang dikumpulkan dan ditarik kesimpulan. Lokasi yang diteliti adalah Pondok Pesantren Modern Subulus Salam kota Tegal, dengan subjek penelitian yaitu direktur Pondok Pesantren Modern Subulus Salam kota Tegal, Asatidz Pondok Pesantren Modern Subulus Salam kota Tegal, guru Tahfidz, dan santri. Hasil Penelitian mengenai Manajemen Pembelajaran Tahfidz Al-Qur’an untuk membentuk strategi santri dalam menghafal Al-Qur’an di Pondok Pesantren Modern Subulus Salam kota Tegal yaitu dalam Perencanaan langkah awal penyusunan program dengan pembentukan atau mempersiapkan pengampu musyrif yang berkompeten di bidang tahfidz khususnya bagi nyang mempunyai potensi hafalan 30 juz agar dalam membimbing para santri sesuai dengan prosedur. Namun tidak semua pengampu mumpuni dalam 30 juz. Pelaksanaan untuk program Tahfidz ini merupakan program unggulan karena disamping merupakan itu, tentunya kita mengetahui baik, Al-Qur’an merupakan suatu yang kita ketahui dan yang bertujuan untuk membina kemampuan para santri dalam menghafal Al-Qur’an. Program ini tidak hanya fokus pada aspek hafalan, tetapi juga pemahaman dan pengamalan Al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari. dan evaluasi yang menjadikan sebagai alat ulut untuk mengetahui apakah pembelajaran yang telah dilaksanakan sesuai dengan tujuan ataupun tidak sesuai dan diakhir bulan atau semester masing-masing musyrif mengontrol kepada para santri dengan target yang didilakukanya selama menghafal Al-Qur’an. Dan efektivitas program dauroh Tahfidz selama 3 bulan berlangsung.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Strategi; Manajemen; Tahfidz Al-Qur’an |
Subjects: | Islam > Koran Islam > Recitation and Reading |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin > Program Studi Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir |
Depositing User: | Azhar Imani Maulana |
Date Deposited: | 13 Nov 2024 06:27 |
Last Modified: | 13 Nov 2024 06:27 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/101412 |
Actions (login required)
View Item |