Keanekaragaman amfibi: ordo anura berdasarkan jarak dari badan air pada komunitas berbeda di kawasan situ patengan

Sodikin, Sodikin (2018) Keanekaragaman amfibi: ordo anura berdasarkan jarak dari badan air pada komunitas berbeda di kawasan situ patengan. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (190kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (311kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (306kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (346kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (650kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (604kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (413kB) | Request a copy

Abstract

INDONESIA Amfibi dalam menjalankan hidupnya tidak terlepas dengan wilayah perairan hal tersebut bertujuan untuk menjaga kelembaban kulit tubuhnya. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk membandingkan tingkat keanekaragaman jenis amfibi ordo anura di Kawasan Situ Patengan berdasarkan jarak dari badan air. Penelitian ini dilakukan pada tiga tipe komunitas berbeda, yaitu komunitas hutan, komunitas kebun teh, dan komunitas pemukiman. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Visual Encounter Survey dengan kombinasi jalur transek dan Recce Walk. Penentuan area penelitian dengan menggunakan teknik purposive sampling. Identifikasi dilakukan ditempat penelitian dengan buku panduan identifikasi amfibi. Hasil yang diperoleh sebanyak 183 individu dari 11 jenis yang termasuk ke dalam 6 famili. Tingkat keanekaragaman pada komunitas hutan tergolong sedang (2,02), komunitas kebun teh tergolong sedang (1,51), dan komunitas pemukiman tergolong rendah (0,78). Plot yang paling banyak ditemukan amfibi ordo anura terdapat pada plot pertama yaitu pada jarak 0-50 meter dari badan air dimasing-masing komunitas. Tingkat keanekaragaman jenis dipengaruhi oleh jarak dari badan air. ENGLISH Amphibians in carrying out their lives are inseparable from the territorial waters that aim to maintain the moisture of their body skin. The aim of this study was to compare the level of amphibian species of the anura order in the Situ Patengan area based on the distance from the water body. This research was conducted on three different types of communities, namely forest communities, tea garden communities, and residential communities. The method used in this study is the Visual Encounter Survey with a combination of transect lines and Recce Walk. Determination of the research area by using purposive sampling technique. Identification was carried out at the site of research with an amphibious identification guide. The results obtained were 183 individuals from 11 species included in 6 families. The level of diversity in forest communities is moderate (2.02), the tea garden community is classified as medium (1.51), and the settlement community is classified as low (0.78). The most common plots of anura amphibians found in the first plot are at a distance of 0-50 meters from the water bodies in each community. The level of species diversity is influenced by the distance from the body of water.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: amfibi; anura; badan air; keanekaragaman; komunitas; situ patengan;
Subjects: Ecology > Ecological Communities
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Program Studi Biologi
Depositing User: Mr Sodikin 21
Date Deposited: 14 Feb 2019 08:12
Last Modified: 14 Feb 2019 08:12
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/14213

Actions (login required)

View Item View Item