Ayuningrum, Puspita Dwi (2018) Pengaruh Return On Assets (ROA) dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap harga saham pada PT Bank Rakyat Indonesia Tbk periode 2007-2016. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
1_cover.PDF Download (198kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf Download (324kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf Download (398kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
4_bab1.PDF Download (745kB) | Preview |
|
Other (BAB II)
5_bab2.PDF Restricted to Registered users only Download (558kB) | Request a copy |
||
Text (BAB III)
6_bab3.PDF Restricted to Registered users only Download (668kB) | Request a copy |
||
Text (BAB IV)
7_bab4.PDF Restricted to Registered users only Download (816kB) | Request a copy |
||
Text (BAB V)
8_bab5.PDF Restricted to Registered users only Download (243kB) | Request a copy |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.PDF Restricted to Registered users only Download (235kB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK Puspita Dwi Ayuningrum (1148020235) : “Pengaruh Return On Assets (ROA) dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Harga Saham Studi pada PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) (Persero) Tbk Periode 2007-2016”. Perkembangan perekonomian melaju semakin cepat. Bertambahnya kebutuhan manusia maka terlihat pula semakin maraknya perdagangan hampir di semua komoditi. Dengan maraknya perdagangan yang semakin maju membuka banyaknya peluang investasi. Di dalam berinvestasi sangat penting dalam memperhatikan Harga Saham.Harga saham menunjukkan nilai dari suatu perusahaan semakin naik harga saham maka menunjukkan semakin baik nilai suatu perusahaanmenjadikan suatu prestasi bagi perusahaan itu sendiri. Perusahaan yang memiliki prestasi yang baik banyak diminati investor.Prestasi suatu perusahaan salah satunya dapat dilihat dari laporan keuangan perusahaan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk bertujuan untuk mengetahui apakah variabel independen Return On Assets (ROA) dan Debt to Equity Ratio (DER) berpengaruh terhadap variabel dependen Harga Saham pada PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) (Persero) Tbk periode 2005-2016. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder berupa data kuantitatif yang diolah dari Badan Pusat Statistik, Bank Indonesia, danlaporan keuangan PT Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk periode 2007-2016 sertajenis data menurut waktu pengumpulannya yaitu data Time Series. Untuk mengetahui pengaruh Return On Assets (ROA) dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Harga Saham digunakan teknik uji asumsi klasik, analisis deksripsi, analisis korelasi, analisis regresi linier berganda, dan pengujian hipotesis dengan mengunakan statistic uji t, uji F, dan uji determinasi dengan tingkat signifikansi 0,05. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara bersama-sama (simultan) variable Return On Assets (ROA) dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Harga Saham pada PT Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk periode 2007-2016 yaitu sebesar 25,2% sedangkan sisanya sebesar 74,8% dipengaruhi oleh variable lainnya yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Selanjutnya berdasarkan pengujian hipotesis secara simultan (uji F), maka didapatkan hasil variable Return On Assets (ROA) dan Debt to Equity Ratio (DER)berpengaruh signifikan dengan hasil Fhitung 5,184> Ftabel4,74. Secaraparsial (uji t) variable ROA berpengaruh signifikan dengan hasil thitung >ttabel(2,488 > 2,368).Variabel DER berpengaruh signifikan dengan hasil thitung > ttabel(-2,345 < 2,368).
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Return On Assets (ROA); Debt to Equity Ratio (DER); Harga Saham;PT Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk periode 2007-2016 |
Subjects: | Financial Economics, Finance Financial Economics, Finance > Banks |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen |
Depositing User: | Puspita Dwi Ayuningrum |
Date Deposited: | 10 Jul 2019 07:14 |
Last Modified: | 10 Jul 2019 07:14 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/14638 |
Actions (login required)
View Item |