Gerakan Islam Moderat di Jawa Barat

Hernawan, Wawan and Rostandi, Usep Dedi and Komarudin, Didin (2018) Gerakan Islam Moderat di Jawa Barat. LP2M UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Bandung. ISBN 786-025-3329-1-3

[img]
Preview
Text (Full Text)
Gerakan Islam Moderat di Jawa barat.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Buku ini merupakan laporan penelitian, tentu tidak dimaksudkan untuk mengetengahkan seluruh aspeknya tentang Islam moderat di Jawa Barat. Penyusunan buku ini lebih ditujukan kepada dokumentasi pemikiran Islam moderat dari kelima ormas Islam tersebut, terutama yang tercermin pada Anggaran Dasar/Anggaran Rumah Tangga, Hasil-hasil Musyawarah Wilayah, Hasil Rapat Kerja, Program Kerja Organisasi, dan pandangan para pimpinan organisasi Islam Nahdlatul Ulama, Muhammadiyah, Persatuan Islam, Persatuan Ummat Islam, dan Jam’iyatul Washliyah Jawa Barat, sehingga nilai-nilai kejuangannya dapat dipublikasikan kepada khalayak yang membutuhkan. Bagi keperluan studi gerakan sosial, penyusunan laporan penelitian ini diharapkan dapat menjadi sumbangan ilmiah guna memperkaya khazanah literasi ormas Islam di Indonesia. Melalui kajian ini diharapkan dapat memperjelas peran lima ormas Islam di Jawa Barat terkait isu intoleransi, sesuai dengan topik kajian.

Item Type: Book
Uncontrolled Keywords: Gerakan; Islam Moderat; Jawa Barat
Subjects: Islam
Islam > Islam and Other Belief
Divisions: Fakultas Ushuluddin
Depositing User: Wawan Hernawan
Date Deposited: 28 Aug 2019 09:00
Last Modified: 28 Aug 2019 09:00
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/23168

Actions (login required)

View Item View Item