Pengaruh kompensasi finansial dan kompensasi non finansial terhadap kinerja karyawan tetap: Studi pada karyawan PT. Primarindo Asia Infrastructur Tbk

Mirawati, Mirawati (2017) Pengaruh kompensasi finansial dan kompensasi non finansial terhadap kinerja karyawan tetap: Studi pada karyawan PT. Primarindo Asia Infrastructur Tbk. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (36kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftar isi.pdf

Download (485kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (244kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (322kB)
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (590kB)
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (481kB)
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (189kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftar pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (76kB)

Abstract

Pada hakekatnya tujuan manajemen sumber daya manusia itu memastikan bahwa suatu perusahaan atau organisasi memiliki tenaga kerja yang berkinerja tinggi. Faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan adalah Kompensasi Finansial dan Kompensasi Non Finansial. Dengan adanya kompensasi yang sesuai baik finansial maupun non finansial maka dapat menjadi motivasi karyawan serta mampu memberikan kinerja yang lebih baik untuk mencapai visi dan misi perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kompensasi Finansial dan Kompensasi Non Finansial Terhadap Kinerja Karyawan Tetap. Dimana variabel Independen adalah Kompensasi Finansial dan Kompensasi Non Finansial. Sedangkan untuk variabel dependen adalah Kinerja Karyawan Tetap. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif dan verifikatif dengan alat ukur yakni kuesioner yang diisi oleh para responden yang bertindak sebagai karyawan tetap di PT. Primarindo Asia Infrastructur Tbk. Pengambilan sampel sebanyak 91 responden, diambil dengan menggunakan metode Slovin. Alat yang digunakan untuk melakukan analisis data adalah SPSS 23.0 yaitu sebuah software statistik yang sering gunakan dalam penelitian kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kompensasi Finansial sebagai variabel X1 mempunyai nilai signifikansi sama dengan sebesar 0,000 < 0,05, Kompensasi Non Finansial sebagai variabel X2 mempunyai nilai signifikansi sama dengan sebesar 0,000 < 0,05. Dan dari hasil analisis uji F menunjukkan bahwa Kompensasi Finansial dan Kompensasi Non Finansial berpengaruh positif signifikan terhadap Kinerja Karyawan tetap dengan nilai sebesar 0,000. Selanjutnya presentasi pengaruh variabel independen (variabel X) yaitu Kompensasi Finansial dan Kompensasi Non Finansial terhadap variabel dependen (variabel Y) yaitu Kinerja Karyawan Tetap menghasilkan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Kompensasi Finansial; Kompensasi Non Finansial; Kinerja Karyawan Tetap;
Subjects: General Management > Financial Management
General Management > Personnel Management
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen
Depositing User: Rizal Mohamad Sihabudin
Date Deposited: 07 Feb 2020 08:30
Last Modified: 07 Feb 2020 08:30
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/29330

Actions (login required)

View Item View Item