Pengembangan lembar kerja penggunakan media laboratorium virtual ekstraksi Kafein pada teh untuk mengembangkan keterampilan berpikir kritis

Nurkusmawanti, Wanti (2020) Pengembangan lembar kerja penggunakan media laboratorium virtual ekstraksi Kafein pada teh untuk mengembangkan keterampilan berpikir kritis. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (70kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (47kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (65kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (182kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (195kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (40kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tampilan, menganalisis hasil uji validasi dan uji terbatas lembar kerja penggunaan laboratorium virtual ektraksi kafein pada teh untuk mengembangakan keterampilan berpikir kritis. Metode penelitian ini yaitu Design Based Research (DBR) yang terdiri dari tiga tahap analysis, design, develop. Tampilan lembar kerja dibuat dengan tahapan inkuiri didasarkan pada pertanyaan-pertanyaan: merumuskan masalah, hipotesis, merancang percobaan, melakukan percobaan, menganalisis data, dan menyimpulkan data. Hasil uji validasi terhadap format lembar kerja dinyatakan valid, dengan nilai rata-rata r hitung yang diperoleh sebesar 0,92 persentase keterbacaan lembar kerja adalah 94%. Berdasarkan hasil penelitian, lembar kerja yang dihasilkan ini dinyatakan valid dan layak digunakan pada praktikum kimia organik I pada sub materi pemisahan senyawa organik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: ekstraksi kafein; keterampilan berpikir kritis; laboratorium virtual; lembar kerja;
Subjects: Adult Education > Distance Education
Organic Chemistry
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: wanti nur kusmawanti
Date Deposited: 05 Feb 2021 08:50
Last Modified: 05 Feb 2021 08:50
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/36851

Actions (login required)

View Item View Item