Nurhamzah, Nurhamzah (2020) Dampak pembelajaran daring terhadap budaya literasi di Era New Normal. In: MANAJEMEN PENDIDIKAN: Strategi Peningkatan Mutu Pembelaiaran di Era New Normal. Akademia Pustaka, pp. 205-214. ISBN 978-623-7706-97-7
|
Text (Full Text)
Manaj. Pendk.; Strategi Peningkt Mutu Pembel. di Era New Norma.pdf Download (5MB) | Preview |
Abstract
adanya pandemi ini telah merubah seluruh sektor kehidupan. Salah satu sektor yang terkena dampak langsung adalah dunia pendidikan. Dengan demikian, dunia pendidikan harus segera berbenah. Sebab jika tidak, para peserta didik tidak akan mendapatkan pendidikan, apalagi pendidikan yang bermutu. Maka pembelajaran daring merupakan model pembelajaran yang solutif untuk mengatasi dampak pandemi terhadap dunia pendidikan. Akan tetapi ada poin yang harus diperhatikan, sebagai core pendidikan, dalam pembelajaran daring yakni nilai karakter. Budaya literasi merupakan nilai karakter yang dapat ditanamkan peserta didik melalui pembelajaran daring ini. Sebab jika pembelajaran daring ini dapat dilakukan sesuai dengan standar mutu pembelajaran, maka nilai ini akan tercapai dengan baik. Ada tiga hal nilai karakter dalam budaya literasi, yaitu: mencari informasi untuk menambah pengetahuan, kebiasaan menulis, dan sikap kritis para peserta didik.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pembelajaran Daring; Budaya Literasi; Era New Normal |
Subjects: | Education > Ethical Education Education > Sociology of Education Educational Institutions, Schools and Their Activities > Teachers and Teaching |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Nurhamzah Nurhamzah Nurhamzah |
Date Deposited: | 22 Feb 2022 10:10 |
Last Modified: | 22 Feb 2022 10:10 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/45178 |
Actions (login required)
View Item |