Dakwah melalui Podcast : Analisis isi pesan dakwah pada Spotify dalam kanal Podcast Pengen Bahagia Hawaariyyun_Periode Bulan Januari 2021

Islamy, Hazar (2021) Dakwah melalui Podcast : Analisis isi pesan dakwah pada Spotify dalam kanal Podcast Pengen Bahagia Hawaariyyun_Periode Bulan Januari 2021. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (343kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (386kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (393kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (860kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (679kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (304kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (208kB) | Request a copy

Abstract

Di era yang semakin maju dan teknologi semakin berkembang membuat informasi semakin mudah didapatkan dan dibagikan melalui berbagai media yang ada saat ini, namun kemudahan mendapatkan dan menyebarkan informasi membuat masyarakat terkhusus kita sebagai muslim perlu adanya kehati-hatian dalam memilih informasi yang akan disimpan ataupun dibagikan kepada orang banyak agar kesucian agama dan keislaman kita tejaga. Sebagai umat muslim sudah sepatutnya memaksimalakan Media baru yang ada, seperti membagikan informasi-informasi tentang keislaman atau berdakwah. Salah satunya melalui media podcast yang dapat didengar melalui spotify. Penggunaan podcast yang terbilang mudah namun menarik perhatian masyarakat saat ini menjadi salah satu alternatif untuk berdakwah. Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui isi pesan dakwah berdasarkan kategori substansi; aqidah, akhlak dan syariah yang termuati dalam kanal podcast “Pengen Bahagia" Hawaariyyun Buluan Januari 2021. Teori yang digunakan sebagai acuan dalam penetian pesan dakwah yang terdapat pada kanal podcast “Pengen Bahagia" Hawaariyyun Buluan Januari 2021 ini adalah Teori kategori substasi Jalaludin Rakhmat Dalam penulisan ini, metode yang digunakan oleh penulis yaitu metode analisis isi pendekatan kualitatif. Melalui metode analisis isi, Adapun langkah-langkah penelitian ini di antaranya: 1) Menentukan metode penelitian yakni menggunakan metode analisis isi pendekatan kualitatif deskriptif; 2) Mencari jenis dan sumber data yakni sumber data primer diperoleh dari kanal podcast “Pengen Bahagia” Hawaariyyun, dan sumber data sekunder diperoleh dari berbagai literature lainnya; 3) Menentukan metode pengumpulan data yakni dengan cara obsevasi, studi dokumentasi; 4) Melalukan analisis data dengan analisis coding sheet formula Holsti.. Setelah melakukan penelitian, diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1) Dalam Pesan Dakwah Pada Spotify Dalam Kanal Podcast “Pengen Bahagia" Hawaariyyun Bulan Januari 2021 terdapat Tiga kategori substansi pada pesan dakwah, yakni akidah, syariat, dan akhlak. Pesan dakwah akidah (4 pesan) berhubungan dengan iman kepada Allah dan iman kepada kitab Allah. Pesan dakwah syariat (1 pesan) berhubungan dengan Hukum Publik. Dan pesan dakwah akhlak (7 pesan) berhubungan dengan akhlak kepada Allah dan akhlak kepada makhluk.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Pesan Dakwah; media baru; Podcast
Subjects: Islam > Da'wah
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Hazar Islamy
Date Deposited: 18 Jan 2022 00:57
Last Modified: 18 Jan 2022 00:57
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/47974

Actions (login required)

View Item View Item