Pengaruh leverage dan Return On Equity (ROE) terhadap nilai perusahaan pada industri food and beverage yang terdaftar di BEI Tahun 2011

Fitriani, Irma (2013) Pengaruh leverage dan Return On Equity (ROE) terhadap nilai perusahaan pada industri food and beverage yang terdaftar di BEI Tahun 2011. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (118kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (117kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (257kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (272kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (209kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (123kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis rasio leverage dan ROE terhadap nilai perusahaan pada industri food and beverage yang terdaftar di BEI. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif Dengan 18 perusahaan pada industri food and beverage yang terdaftar di BEI tahun 2011. Tingkat leverage dan ROE terhadap nilai perusahaan, dilihat berdasarkan data yang telah diperoleh pada presentase yang dihasilkan oleh perusahaan Food and Beverage pada tahun 2011 mengalami fluktuasi. Dimana terdapat fenomena nilai leverage yang lebih rendah dari rata-rata yang membuat nilai PBV lebih besar dari pada rata-rata industri, dan adapun nilai ROE yang lebih tinggi dari rata-rata indutri memiliki nilai PBV yang rendah. Berdasarkan hasil penelitian bahwa variabel Leverage pada -thitung > -ttabel yaitu sebesar -0,225 > -2,131 berada pada daerah penerimaan Ho maka, variabel leverage secara parsial tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan dengan perolehan signifikansi sebesar 0,825 dan pada variabel ROE dimana thitung 4, 362 > ttabel 2,131 berada pada daerah penerimaan Ha maka, variabel ROE secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan sebesar 0,001. Sedangkan hasil penelitian hipotesis secara simultan bahwa variabel leverage dan ROE diperoleh Fhitung lebih > Ftabel yakni 9,555 > 3,682 maka, berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan dengan signifikan sebesar 0,002 < 0,05 Maka Ho ditolak dan Ha diterima, hal ini berarti bahwa pada tingkat keyakinan 95%. Besarnya kontribusi leverage dan return on equity (ROE) ditunjukan oleh koefisien determinasi (R2) sebesar 56% sedangkan kekeliruannya mencapai 44% yang berasal dari luar penelitian.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Leverage; ROE (Return On Equity); PBV;
Subjects: Political dan Government Science
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen
Depositing User: Users 30 not found.
Date Deposited: 22 Feb 2016 04:05
Last Modified: 15 Aug 2019 02:11
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/534

Actions (login required)

View Item View Item