Pengaruh jumlah dana pihak ketiga dan tingkat quick ratio terhadap jumlah pembiayaan murabahah yang disalurkan oleh PT Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Al-Ihsan Periode 2014 – 201

Nuraeni, Lina (2017) Pengaruh jumlah dana pihak ketiga dan tingkat quick ratio terhadap jumlah pembiayaan murabahah yang disalurkan oleh PT Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Al-Ihsan Periode 2014 – 201. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (123kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (139kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (234kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (315kB)
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB)
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB)
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (139kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarfustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB)

Abstract

Lina Nuraeni, Pengaruh Jumlah Dana Pihak Ketiga dan Tingkat Quick Ratio terhadap Jumlah Pembiayaan Murabahah yang disalurkan oleh PT. Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Al-Ihsan periode 2014-206 Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perkembangan perbankan syariah yang semakin pesat, dan persaingan antar bank yang semakin ketat pula sehingga dituntu untuklebih meningkatkan usahanya, baik dari segi penghimpunan, pembiayaan maupun jasa. Untuk menilai sejauh mana pihak bank mampu dengan baik menyalurkan pembayaan dapat dilihat dari besarnya Dana Pihak Ketiga. Tidak terlepas dari itu penyaluran pembiayaan harus memperhatikan likuiditas suatu perusahaan agar tetap sehat kualitasnyayang dapat dilihat dari Quick Ratio. Melalui rasio ini juga dapat diperhatikan bagaimana suatu bank dalam mengelola dana agar tidak mengalami likuidasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Pengaruh Dana Pihak Ketiga terhadap pembiayaan Murabahah yang disalurkan oleh PT BPRS Al-Ihsan; 2) Quick Ratio terhadap pembiayaan Murabahah yang disalurkan oleh PT BPRS Al�Ihsan; 3) Pengaruh Dana Pihak Ketiga dan Quick Ratio terhadap pembiayaan Murabahah yang disalurkan oleh PT BPRS Al-Ihsan. Dalam hal ini, Dana Pihak Ketig dan Quick Ratio sebagai variabel bebas (X) dan PembiayaanMurabahah sebagai variabel terikat(Y). Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif, dianalisis dengan uji statistik antara lain, analisis regresi, korelasi Pearson Product Moment Koefisien Determinasi, Uji t dan Uji f. data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dari PT BPRS Al-Ihsan periode 2014 – 2016. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa: 1) secara parsial peranan Dana Pihak Ketiga terhadap Pembiayaan Murabahah diperoleh nilai thitung = 1,781< ttabel = 1,8125, yang berarti Dana Pihak Ketiga berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Pembiayaan Murabahah; 2) secara parsial peranan Quick Ratio terhadap Pembiayaan Murabahah diperoleh nilai thitung = 1,41 < ttabel = 1,8125, yang berarti Quick Ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap Pembiayaan Murabahah; dan 3) Secara simultan Dana Pihak Ketiga dan Quick Ratio terhadap Pembiayaan Murabahah diperoleh nilai Fhitung = 2,5< Ftabel = 4,26 yang berarti Dana Pihak Ketiga dan Quick Ratio secara simultan berpengaruh positif signifikan terhadap Pembiayaan Murabahah yang disalurkan oleh PT. BPRS Al-Ihsan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Quick Ratio; Pembiayaan Murabahah.
Subjects: Financial Economics, Finance
General Management
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Program Studi Manajeman Keuangan Syariah
Depositing User: PKL2 SMKN 8 GARUT
Date Deposited: 15 Aug 2023 02:42
Last Modified: 15 Aug 2023 07:50
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/73218

Actions (login required)

View Item View Item