Kebijakan Publik: Konsep, Formulasi, Implementasi dan Evaluasi serta Pembaruan

Engkus, Engkus (2022) Kebijakan Publik: Konsep, Formulasi, Implementasi dan Evaluasi serta Pembaruan. Cetakan Pertama, I (1). PT KIMSHAFI ALUNG CIPTA, Bandung, Jawa Barat. ISBN 978-623-09-1136-1

[img]
Preview
Text
2. BUKU KEBIJAKAN PUBLIK (2).pdf

Download (14MB) | Preview

Abstract

Buku ini menyajikan konsepsi, konteks dan sekaligus framework pengkajian kebijakan sosial sebagai salah satu cabang kebijakan publik. Di dalam buku ini menjelaskan tiga bagian, yaitu pertama menjelaskan berbagai wacana- wacana pembngunan sosial dan kebijakan sosial. Dimana kedua wacana tersebut mengantarkan pada negara kesejahteraan karena dari hasil kedua tersebut menghasilkan kesejahteraan sosial sehingga negara kesejehteraan dapat terapai. Yang kedua menjelaskan mengenai teoriteori kebijakan sosial atau public. Dimana bagian ini lebih menjurus ke teori karena untuk melangkah ke intinya, di perlukan namanya teori sebagai landasan untuk menganalisis. Yang bagian ketiga menjelaskan proses dalam menganalisis sebuah kebijakan dan bagaimana mengawal(avdokasi) hasil dari proses tersebut. Selain dari itu, di buku ini juga menjelaskan berbagai tantangan bagi kebijakan yang sudah di analisis atau hasil dari menganalisis sebuah kebijakan. Masalah-masalah di masyarakat harus di selesaikan oleh negara. Caranya? Dengan memperbaiki kebijakan yang di turunkan. Jadi buku ini lebih mengarah ke kerangka konseptual daripada teori.

Item Type: Book
Subjects: Social Process
Public Administration
Public Administration > Research, Related Topics
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: Dr. Engkus Engkus M.Si
Date Deposited: 06 Dec 2023 06:20
Last Modified: 06 Dec 2023 06:20
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/82934

Actions (login required)

View Item View Item