Pengaruh Cash Holding (CH) dan Debt To Asset Ratio (DAR) terhadap manajemen laba pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) : Studi di PT. Fast Food Indonesia Tbk periode 2013-2022

Handiki, Ghefira Zahira Shofa (2024) Pengaruh Cash Holding (CH) dan Debt To Asset Ratio (DAR) terhadap manajemen laba pada perusahaan yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) : Studi di PT. Fast Food Indonesia Tbk periode 2013-2022. Sarjana thesis, Universitas Islam Negeri SGD Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (92kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
2-daftarisi.pdf

Download (236kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3_abstrak.pdf

Download (144kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4_bab1.pdf

Download (356kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
5_bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (582kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (320kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (66kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB) | Request a copy

Abstract

Salah satu informasi penting dalam laporan keuangan adalah informasi mengenai laba. Sebagai dasar pengambilan keputusan,para pengguna laporan keuangan dapat menggunakan informasi laba. Namun, tentunya laba yang dapat digunakan adalah laba yang memiliki kualitas. Kualitas laba dapat digunakan sebagai pertimbangan untuk mengukur sejauh mana informasi laba yang dilaporkan dapat mencerminkan kondisi perusahaan. Analisis penelitian ini dilakukan bertujuan untuk bagaimana pengaruh Cash Holding (CH) terhadap Manajemen Laba secara parsial, Debt to Asset Ratio (DAR) terhadap Manajemen Laba secara parsial, dan pengaruh Cash Holding (CH) dan Debt to Asset Ratio (DAR) terhadap Manajemen Laba secara simultan pada PT. Fast Food Indonesia Tbk Periode 2013-2022. Penelitian ini mengacu pada kerangka pemikiran atau teori yang menyatakan bahwa ketika nilai Cash Holding (CH) dan Debt to Asset Ratio (DAR) mengalami kenaikan maka Manajemen Laba akan naik, sebaliknya apabila Cash Holding dan Debt to Asset Ratio mengalami penurunan maka Manajemen Laba juga akan turun disebabkan oleh pengaruh faktor makro dan mikro. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan berupa laporan keuangan menggunakan data Periode 2013-2022 yang telah dipublikasikan oleh PT. Fast Food Indonesia Tbk Periode 2013-2022. Data dikumpulkan dengan teknik dokumentasi dan kepustakaan. Alat analisis yang digunakan yaitu analisis deskriptif, uji asumsi klasik, analisis kuantitatif dan analisis uji hipotesis. Pengolahan data menggunakan IBM SPSS Statistics for Windows versi 26. Berdasarkan hasil perhitungan penelitian dapat disimpulkan bahwa Cash Holding secara parsial tidak terdapat pengaruh yang signifikan terhadap Manajemen Laba. Sedangkan Debt to Asset Ratio (DAR) secara parsial tidak berpengaruh terhadap Manajemen Laba. Sehingga secara simultan, Cash Holding (CH) dan Debt to Asset Ratio (DAR) tidak terdapat pengaruh yang signifikan dan sebesar l35,2% terhadap Manajemen Laba.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Cash Holding; Debt to Asset Ratio; Manajemen Laba
Subjects: Business
Accounting
General Management > Financial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen Keuangan Syariah
Depositing User: Ghefira Za Ghefira Zahira Shofa Handiki
Date Deposited: 17 May 2024 00:58
Last Modified: 17 May 2024 00:58
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/87527

Actions (login required)

View Item View Item