Fadhlullah, Ilham (2024) Penyajian berita infografis pada akun instagram @panditfootball sebagai upaya menarik minat pembaca skripsi. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
1_cover.pdf Download (115kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf Download (59kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf Download (69kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
4_bab1.pdf Download (200kB) | Preview |
|
Text (BAB II)
5_bab2.pdf Restricted to Registered users only Download (266kB) |
||
Text (BAB III)
6_bab3.pdf Restricted to Registered users only Download (473kB) |
||
Text (BAB IV)
7_bab4.pdf Restricted to Registered users only Download (66kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
8_daftarpustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (125kB) |
Abstract
Instagram menjadi salah satu media sosial yang digunakan oleh panditfootball dalam menyebarkan infografis. Hingga saat ini instagram @panditfootball mulai banyak menyebarkan infografis terkait dengan konten sepakbola yang menarik dan informatif sehingga dapat menimbulkan kepercayaan publik. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengelolaan Instagram @panditfootball dalam penyebaran informasi publik melalui konsep The Circular Model of SoMe yang dikemukakan oleh Regina Luttrell. Konsep tesebut terdiri atas empat tahapan yaitu share (membagikan), optimize (mengoptimalkan), manage (mengelola), dan engage (melibatkan). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Peneliti menggunakan metode tersebut karena ingin menggambarkan mengenai pengelolaan Instagram @panditfootball sesuai dengan fakta di lapangan. Hasil penelitian menunjukan bahwa instagram @panditfootball dalam menyajikan infografis menjadi beberapa tahap, yang pertama, mempertahankan konten yang dibuat berdasarkan fakta di lapangan. Dan dengan memperhatikan kredibilitas dan akuntabilitas konten yang disebarkan Hal ini akan menimbulkan adanya kepercayaan dan terkoneksi dengan publik. Yang kedua, dengan berfokus pada pengembangan konten berkualitas, captions yang memikat, dan responsif terhadap tren menjadikan daya tarik tersendiri bagi khalayak. Yang ketiga, selalu monitoring terhadap isu yang beredar agar dijadikan bahan evaluasi dalam menyajikan berita infografis. Yang keempat, memanfaatkan fitur hashtag, captions, dan selalu berinteraksi agar terjalin kedekatan terhadap khalayak. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan tersebut dapat disimpulkan bahwa hasil dari adanya pengelolaan Instagram yaitu banyaknya postingan dan pengikut pada Instagram @panditfootball serta informasi yang akurat. Maka dari itu, penyajian berita infografis pada instagram @ panditfootball telah efektif dan sesuai dengan konsep The Circular Model of SoMe.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penyajian Berita Infografis |
Subjects: | Social Interaction, Interpersonal Relations > Media of Communication, Mass Media Social Interaction, Interpersonal Relations > Content of Communication |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Jurnalistik |
Depositing User: | Ilham Fadhlullah |
Date Deposited: | 22 May 2024 02:57 |
Last Modified: | 22 May 2024 02:57 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/87898 |
Actions (login required)
View Item |