Pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja pegawai di Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Bandung

Lawasi, Warusniati (2020) Pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja pegawai di Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Bandung. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (1_cover)
1_cover.pdf

Download (218kB) | Preview
[img]
Preview
Text (2_Abstrak)
2_ABSTRAK.pdf

Download (197kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DAFTAR ISI.pdf

Download (395kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB I.pdf

Download (433kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (396kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (534kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (307kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (201kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian pendahuluan menunjukkan kinerja pegawai rendah yang diindikasikan oleh motivasi kerja yang rendah. Hal ini dapat dilihat dari beberpa permasalahan diantaranya, pegawai yang terlambat masuk jam kerja, capaian kinerja yang belum meningkat secara signifikan, dan pelaksanaan jam kerja produktif belum optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Need for achievement, Need for affiliation, dan Need for power terhadap Kinerja Pegawai di Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Bandung. Penelitian ini mengacu pada teori motivasi kerja dan dimensi menurut Anwar (2013) dan kinerja pegawai menurut Nurlaila (2010) yang didukung dengan dimensi menurut Robbins (2006). Metode penelitian mengunakan metode kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi kepustakaan, observasi, dan penyebaran kuesioner kepada 33 responden. Pengujian statistik yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, uji t, uji f dan analisis koefisien determinasi. Berdasarkan hasil pengolahan data penelitian dengan menguji hipotesis yang diajukan, hasil secara parsial bahwa need for achievement berpengaruh terhadap kinerja pegawai sebesar 60%, need for affiliation berpengaruh terhadap kinerja pegawai sebesar 16,2% dan need for power tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai. Maka, dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh secara signifikan antara Need for achievement, Need for affiliation, dan Need for power terhadap kinerja pegawai di Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Bandung. Adapun persentase sumbangan pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja pegawai di Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Bandung sebesar 61,7% dan sisanya dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Kerja; Kinerja; Pegawai
Subjects: Cooperative
Administration of Economy > Administration of Industries
Administration of Economy > Administration of Commerce
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: Warusniati Lawasi
Date Deposited: 08 Aug 2021 23:26
Last Modified: 08 Aug 2021 23:26
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/41631

Actions (login required)

View Item View Item