Pengaruh konsep diri dengan perilaku merokok di Pesantren

Sundari, Lusi (2022) Pengaruh konsep diri dengan perilaku merokok di Pesantren. Sarjana thesis, Uin Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_c0ver.pdf

Download (178kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSRAK)
2_abstrak.pdf

Download (22kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_Daftra isi.pdf

Download (300kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_BAB 1 Pendahuluan.pdf

Download (227kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II)
5_BAB 2 Tinjauan Teoritis.pdf

Download (462kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB III)
6_BAB 3 Metode Penelitian.pdf

Download (290kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB IV)
7_BAB 4 Hasil dan Pembahasan.pdf

Download (362kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
8_BAB 5 Simpulan dan Saran.pdf

Download (20kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_Daftar Pustaka.pdf

Download (428kB) | Preview

Abstract

INDONESIA : Ada banyak sekali orang tua yang mengirim anaknya ke pesantren dengan harapan agar anak-anaknya menjadi anak yang baik, pintar, dan mempunyai akhlaq yang bagus. Hal ini tidak terlepas dari konsep diri yang mereka miliki. Konsep diri adalah pandangan atau penilaian seseorang terhadap dirinya sendiri yang dibentuk oleh lingkungkan dan dapat berubah sesuai dengan lingkungan yang mereka tempati sekarang. Lingkungan pesantren merupakan lingkungan yang terbaik dari sebagian besar pandangan masyarakat namun tidak menutup kemungkinan untuk santri di pesantren tersebut juga tidak melakukan perilaku tidak baik seperti halnya merokok. Karena pada kenyataanya di pesantren pun banyak orang dewasa yang melakukan perilaku merokok. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsep diri terhadap perilaku merokok. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan instrument yang digunakan adalah analisis desktriptif dan analisis statistik dengan pendekatan analisis regresi linier sederhana. dan subjek sebanyak 47 orang perokok aktif dan usia 12-15 tahun dengan teknik uji linier sederhana. Hasil penelitian menunjukan bahwa tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel konsep diri terhadap variabel perilaku merokok. Terdapat faktor lain yang mempengaruhi perilaku merokok yaitu faktor lingkungan teman sebaya dan orang tua. ENGLISH : There are so many parents who send their children to boarding schools in the hope that their children will become good, smart, and have good morals. This is inseparable from their self-concept. Self-concept is a person's view or assessment of himself that is shaped by the environment and can change according to the environment they live in now. The pesantren environment is the best environment from most people's views, but it is possible for the santri in the pesantren to not engage in bad behavior such as smoking. Because in fact in boarding schools too many adults who do smoking behavior. This study aims to determine the effect of self-concept on smoking behavior. This study uses quantitative methods and the instrument used is descriptive analysis and statistical analysis with a simple linear regression analysis approach. and the subjects were 47 active smokers and aged 12-15 years with a simple linear test technique. The results showed that there was no significant effect between self-concept variables on smoking behavior variables. There are other factors that influence smoking behavior, namely environmental factors of peers and parents. Keywords : self concept ,behavior smoking,boarding school

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: konsep diri; perilaku merokok;pesantren
Subjects: The Self
General Management > Consumer Behavior
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Lusi Sundari
Date Deposited: 09 Aug 2022 01:20
Last Modified: 09 Aug 2022 01:20
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/54752

Actions (login required)

View Item View Item