Strategi Marketing Public Relations Persib Bandung melalui program Sponsorship dalam menciptakan keberhasilan pemasaran

Fauzi, Achmad (2023) Strategi Marketing Public Relations Persib Bandung melalui program Sponsorship dalam menciptakan keberhasilan pemasaran. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
COVER.pdf

Download (206kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI.pdf

Download (245kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (803kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (802kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (236kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (360kB) | Request a copy

Abstract

Dunia telah memasuki era dimana segala informasi mudah didapatkan melalui internet. Setiap orang atau pelaku usaha dituntut untuk dapat memiliki sebuah karakter dan ciri khas yang kuat agar lebih mudah dikenali dan diingat di tengah banyaknya inovasi yang hadir pada era saat ini. Pesatnya perkembangan teknologi juga menuntut setiap orang khususnya para pelaku usaha untuk merancang strategi yang dapat meningkatkan perhatian publik dengan sesuatu yang akan ditawarkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana taktik tim Marketing Public Relations Persib Bandung dengan menggunakan konsep Three Ways Strategy yang dikembangkan oleh Philip Kotler yang membahas strategi dalam menarik perhatian publik, mendorong keberhasilan pemasaran, serta menciptakan opini yang menguntungkan melalui program Sponsorship. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Metode yang digunakan ialah analisis deskriptif dengan adanya data primer dan sekunder melalui teknik pengumpulan data, yaitu wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa strategi tim Marketing Public Relations Persib Bandung dengan menggunakan konsep Three Ways Strategy melalui program Sponsorship sebagai berikut:1) Strategi Pull (menarik) dalam menarik perhatian publik dilaksanakan dengan melakukan publikasi secara masif serta melibatkan Bobotoh dalam berbagai kegiatan yang diselenggarakan oleh pihak Persib Bandung; 2) Strategi Push (menarik) dalam mendorong keberhasilan pemasaran dilaksanakan dengan menjadikan para pemain Persib Bandung sebagai Brand Ambassador, serta melakukan ekspansi marketing secara merata; 3) Strategi Pass (menciptakan opini) dalam menciptakan opini yang menguntungkan dilaksanakan dengan menyelenggarakan event, serta membentuk image dengan menyeleksi sponsor.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Marketing Public Relations; Sponsorship; Persib Bandung
Subjects: General Management > General Publications of Marketing
Public Structures Architecture > Commercial and Communication Buildings
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Program Studi Hubungan Masyarakat
Depositing User: Achmad Fauzi
Date Deposited: 16 Jun 2023 02:43
Last Modified: 16 Jun 2023 05:53
URI: https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/69402

Actions (login required)

View Item View Item