Kepuasan lingkungan kerja fisik terhadap efektivitas kerja dengan tingkat stres sebagai variabel Moderating

Fauziyyah, Shafiyyah Hadi (2024) Kepuasan lingkungan kerja fisik terhadap efektivitas kerja dengan tingkat stres sebagai variabel Moderating. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_cover.pdf

Download (206kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_abstrak.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_daftarisi.pdf

Download (215kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
4_bab1.pdf

Download (196kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
5_bab2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (386kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_bab3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (272kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (246kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_bab5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (61kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_daftarpustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (203kB) | Request a copy

Abstract

Efektivitas kerja pada dasarnya merujuk pada kemampuan untuk menyelesaikan pekerjaan tepat waktu dan menjalankan tugas sesuai dengan rencana yang ditetapkan. Untuk mencapai tujuan organisasi dengan efektif, penitng untuk memiliki lingkungan kerja fisik yang memadai. Selain itu lingkungan kerja fisik juga dapat mempengaruhi tingkat stres yang dialami oleh karyawan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh lingkungan kerja fisik terhadap efektivitas kerja dengan tingkat stres sebagai variabel moderating. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan regresi linear berganda dan analisis regresi moderating. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh karyawan yang bekerja pada divisi produksi di PT. Issu Medika Veterindo yang berjumlah 50 karyawan. Skala pengukuran yang digunakan adalah skala likert. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis data kuantitatif dengan menggunakan metode statistik. Hasil penelitian menunjukkan kepuasan lingkungan kerja fisik dan tingkat stres berpengaruh singnifikan terhadap efektivitas kerja. Serta tingkat stres mampu memoderasi pengaruh variabel lingkungan kerja fisik terhadap variabel efektivitas kerja.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: efektivitas kerja; lingkungan kerja fisik; tingkat stres
Subjects: Applied Psychology
Applied Psychology > Industrial Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Program Studi Psikologi
Depositing User: Shafiyyah Hadi Fauziyyah
Date Deposited: 13 Sep 2024 07:28
Last Modified: 13 Sep 2024 07:28
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/98332

Actions (login required)

View Item View Item